Roma Saingi Liverpool Dalam Perburuan Lovren
Editor Bolanet | 28 Mei 2014 04:44
Roma memutuskan untuk ikut memburu servis Lovren karena mereka mulai tak yakin bisa mempertahankan bek andalan mereka, Mehdi Benatia. Defender asal Maroko tersebut dihubung-hubungkan dengan sejumlah klub elit Eropa setelah tampil impresif musim lalu.
Pelatih Roma, Rudi Garcia, menilai bahwa Lovren bakal menjadi pengganti yang pas bagi Benatia, jika pemain tersebut memang benar-benar hengkang. Sementara itu, Liverpool sendiri sejak beberapa pekan lalu juga sudah dikait-kaitkan dengan bek berusia 24 tahun tersebut. The Reds butuh tambahan pemain berkualitas untuk mengarungi ketatnya kompetisi domestik dan Liga Champions musim depan.
Kedua klub itu sendiri tampaknya berpeluang bisa menggaet Lovren. Sebab, kini pelatih yang membawanya ke St Mary's Stadium, Mauricio Pochettino, sudah hengkang ke Tottenham. [initial]
Baca Juga:
- Benatia 90 Persen ke Barcelona
- Agen: Benatia Tak Pernah Bermimpi Membela Barca, Bayern Atau City
- Agen Tegaskan Destro Takkan ke Inter
- Barca Terus Kejar Benatia
- Nainggolan: Roma Siap Menjadi Juara
- Chelsea Siapkan Rencana Barter Lukaku dan Benatia
- Benatia Isyaratkan Pindah ke Barca, Bayern, Atau City
- Garcia Tak Bakal Lepas Benatia ke City
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST UPDATE
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Braga vs Nottm Forest 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Celta Vigo vs LOSC 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs VfB Stuttgart 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







