Skuat Milan Untuk Leg 1 Semifinal Coppa Italia
Editor Bolanet | 26 Januari 2016 09:54
Dilansir Football Italia, Mihajlovic membawa 23 pemain, termasuk Antonio Nocerino dan Luiz Adriano. Nocerino sejatinya bakal segera hijrah ke MLS, sedangkan Adriano kembali ke tim usai transfernya ke Jiangsu Suning batal.
Mario Balotelli, yang sedang mencari bentuk terbaiknya usai absen lama, juga masuk dalam skuat Milan. Sementara itu, Alex tidak dibawa karena tidak fit seratus persen. Namun, Alex diperkirakan siap untuk derby melawan Inter Milan di Serie A akhir pekan nanti.
Laga ini sendiri tidak akan dimainkan di kandang Alessandria, Stadio Giuseppe Moccagatta, yang cuma berkapasitas 5827 penonton. Laga nanti akan dimainkan di Stadio Olimpico, markas Torino.
Skuat Milan: Abbiati, Donnarumma, Livieri, Abate, Antonelli, Calabria, De Sciglio, Romagnoli, Simic, Zapata, Bertolacci, De Jong, Jose Mauri, Kucka, Montolivo, Nocerino, Poli, Bacca, Balotelli, Boateng, Honda, Luiz Adriano, Niang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Susunan Pemain AC Milan vs Lecce, Leao dan Pulisic Jadi Andalan
Liga Italia 18 Januari 2026, 19:59
-
Live Streaming Milan vs Lecce - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 18 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi Milan vs Lecce 19 Januari 2026
Liga Italia 18 Januari 2026, 02:45
-
Terungkap! Rasmus Hojlund Ternyata Tolak AC Milan dan Pilih Napoli Gara-Gara Hal Ini
Liga Italia 17 Januari 2026, 16:06
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













