Wacana Barter Isla-Savic Masih Terus Diusahakan
Editor Bolanet | 23 Juli 2014 11:25
Negosiasi antara kedua kubu sempat terganjal setelah Juve keberatan dengan permintaan Fiorentina. Klub asal kota Florence tersebut meminta Juve menambahkan 6 juta Euro ke dalam deal transfer untuk mendapatkan Savic, nominal yang dirasa masih terlalu besar oleh sang jawara bertahan Serie A.
Direkur Juve, Beppe Marotta dan Fabio Paratici lebih menginginkan pertukaran langsung kedua pemain tanpa tambahan uang. Negosiasi ini kabarnya juga telah mendapatkan persetujuan dari Allenatore baru Juve, Massimiliano Allegri.
Seandainya gagal mendapatkan Savic, Juve dilaporkan akan lebih memilih melepas Isla ke luar Italia. Atletico Madrid dilaporkan sudah menghubungi Juve untuk menjajaki kemungkinan transfer pemain asal Chile tersebut.[initial]
Baca Juga
- Berita Vidal Jual Rumah Ternyata Hoax
- Cedera Pada Latihan Perdana, Morata Tanggapi Komentar Haters
- Allegri Minta Juve Datangkan Lamela dan Taarabt
- Legenda Juve: Penunjukan Allegri Memecah Belah Fans
- Juve Angkat Allegri, Inter Turut 'Gembira'
- Gabung Juve, 'The Next Pogba' Ingin Lanjutkan Tradisi Positif Prancis
- Pesan Perpisahan Mengharukan Vucinic Untuk Juve
- MU Hentikan Perburuan Arturo Vidal
- Moggi: Juve Akan Dapatkan Satu Pemain Kolombia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Prediksi Real Madrid vs Juventus 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:29 -
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
Dilema Juventus: Biaya Pemecatan Igor Tudor dan Beban Finansial Klub
Liga Italia 21 Oktober 2025, 21:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46 -
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04