Bos Monaco: Mbappe Terus Fokus di Monaco
Rero Rivaldi | 3 Agustus 2017 08:20
Bola.net - - Kylian Mbappe, Fabinho, dan Thomas Lemar, masih fokus di meski ada banyak spekulasi soal masa depannya, menurut manajer Leonardo Jardim.
Monaco sudah kehilangan Tiemoue Bakayoko ke Chelsea, sementara Benjamin Mendy dan Bernardo Silva memutuskan gabung dengan Manchester City.
Mbappe dikaitkan dengan rencana transfer 180 juta euro ke Real Madrid, meski Monaco dikabarkan tengah bersiap memberikan kontrak baru padanya. Sementara itu, Lemar dan Fabinho sempat dikaitkan dengan Arsenal dan Manchester United.
Jardim sendiri berniat untuk mempertahankan ketiga pemain jelang laga melawan Toulouse akhir pekan ini.
Semua pemain yang kami pertahankan berarti penting untuk klub, seperti mereka tunjukkan musim lalu. Namun demikian, kami tidak selalu bisa mempertahankan mereka, anda tahu bagaimana proyek kami bekerja, tutur Jardim di Goal International.
Tujuan utama kami adalah bekerja sama dengan pemain yang akan bertahan di sini hingga bursa tutup. Ya, Mbappe tidak mencetak gol di pra-musim, namun ia terus bekerja keras. Bukan cuma dia, semua pemain muda yang ada di sini.
Fabinho, Lemar, Kylian, semua dikabarkan akan pergi, namun mereka tetap fokus. Tentu saja, Fabinho dan Lemar sudah lebih tua, namun Kylian, dia bekerja dengan baik. Mereka tahu yang terpenting adalah apa yang terjadi di atas lapangan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pesan Carragher pada Liverpool: Jangan Sampai Arsenal Juara!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 10:28 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 08:53 -
Dilema Besar Arne Slot: Saatnya Coret Mohamed Salah atau Alexander Isak?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 05:37 -
Real Madrid Dapat Angin Segar: Alexander-Arnold Pulih, Mungkin Turun di El Clasico?
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 05:35
LATEST UPDATE
-
Villarreal vs Manchester City: Berapa Gol Bakal Dicetak Erling Haaland?
Liga Champions 21 Oktober 2025, 21:15 -
Prediksi Atalanta vs Slavia Praha 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 20:58 -
Prediksi Sporting Lisbon vs Marseille 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 19:57 -
Prediksi AS Monaco vs Tottenham 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 19:16 -
Prediksi Galatasaray vs Bodo/Glimt 22 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 18:40 -
Prediksi Athletic Bilbao vs Qarabag 22 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 18:09 -
Union SG vs Inter Milan: Improvisasi di Lini Depan sang Wakil Italia
Liga Champions 21 Oktober 2025, 17:44 -
Prediksi BRI Super League: PSIM Yogyakarta vs Dewa United 22 Oktober 2025
Bola Indonesia 21 Oktober 2025, 17:38
LATEST EDITORIAL
-
Dari Postecoglou hingga De Boer, Inilah Masa Kepelatihan Tersingkat di Premier League
Editorial 21 Oktober 2025, 00:58 -
5 Pemain yang Pernah Membela Liverpool dan Manchester United
Editorial 17 Oktober 2025, 21:02 -
4 Bek Tengah Incaran Real Madrid untuk Musim Depan
Editorial 17 Oktober 2025, 20:32