Michael Ballack Resmi Pensiun Dari Sepak Bola
Editor Bolanet | 3 Oktober 2012 12:14
Sempat dikabarkan dekat dengan klub Australia, Western Sydney Wanderers, namun klub asal negeri Kangguru tersebut lebih memilih bintang veteran Jepang, Shinji Ono.
Ballack, yang pernah membela empat klub berbeda di Liga Champions akhirnya mengambil keputusan tersebut, setelah dilepas Bayer Leverkusen awal tahun ini, di usia 36 tahun.
Pada usia 36 tahun saya bisa melihat kembali pada waktu yang panjang dan luar biasa di sepak bola profesional, yang mana tidak pernah saya bayangkan saat kecil.
Ini adalah sebuah kehormatan untuk bekerja bersama para pelatih kelas dunia dan para pemain fantastis. Sekarang saya siap untuk satu babak baru dalam hidup saya.
Saya yakin akan rindu untuk bermain di hadapan 80.000 pendukung atau mencetak gol. Beberapa bulan lalu tanpa aktif bermain bola menegaskan bahwa ini adalah waktu untuk mengakhirinya.
Saya harus berterima kasih kepada keluarga saya dan orang-orang luar biasa yang pernah bekerja sama, mendukung dan memberi masukan pada saya. Mereka semua berperan besar dalam kesuksesan saya.
Sepanjang kariernya, Ballack sudah memenangi sejumlah gelar seperti Bundesliga, Piala Jerman, Premier League, Piala FA bersama , Leverkusen, Bayern Munich dan .
Ballack yang pernah menjadi salah satu pemain terbaik Jerman sudah memiliki 96 caps bagi timnas Der Panser. (kick/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Union Berlin vs Bayern Munchen 8 November 2025
Bundesliga 6 November 2025, 12:09
-
Luis Diaz Ungkap Peran Florian Wirtz di Balik Kepindahannya ke Bayern Munchen
Bundesliga 31 Oktober 2025, 13:31
-
Prediksi Bayern Munchen vs Bayer Leverkusen 2 November 2025
Bundesliga 31 Oktober 2025, 12:35
-
Bayern Munchen Bidik Target Barcelona Sebagai Pengganti Jangka Panjang Harry Kane
Bundesliga 28 Oktober 2025, 16:08
LATEST UPDATE
-
4 Alasan Liverpool Bakal Menang atas PSV: Anfield Bawa Tuah untuk Tuan Rumah
Liga Champions 26 November 2025, 17:53
-
Cari Gelandang Baru, MU Pilih CLBK dengan Sang Mantan?
Liga Inggris 26 November 2025, 17:17
-
Tempat Menonton Arsenal vs Bayern Munchen: Tayang di Mana, Kick-Off Jam Berapa?
Liga Champions 26 November 2025, 17:07
-
PSG vs Tottenham: Duel Dua Raja Eropa Beraroma Dendam
Liga Champions 26 November 2025, 17:01
-
Adu Kuat di London! Arsenal vs Bayern Munchen, Siapa Penguasa Eropa Sesungguhnya?
Liga Champions 26 November 2025, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Real Madrid vs Olympiakos: Xabi Alonso Siapkan Formula Baru?
Liga Champions 26 November 2025, 16:59
-
Arsenal vs Bayern Munchen: Ketika Dua Tim 'Sempurna' Saling 'Baku Hantam'
Liga Champions 26 November 2025, 16:50
-
Emirates Menyala! Arteta Bongkar 'Kekuatan Super' Arsenal Jelang Hajar Bayern Munchen
Liga Champions 26 November 2025, 16:42
-
Rumor Ivar Jenner Gabung PSIM Yogyakarta di BRI Super League
Bola Indonesia 26 November 2025, 16:41
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Assist Terbanyak dalam Sejarah Sepak Bola: Messi Jauh Ungguli Ronaldo
Editorial 25 November 2025, 20:18
-
6 Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Barcelona
Editorial 25 November 2025, 17:33
-
4 Alasan Arsenal Kini Diunggulkan Juara Premier League
Editorial 24 November 2025, 22:39
-
3 Pemain yang Bisa Dikorbankan Manchester United Demi Mendapatkan Joao Gomes
Editorial 24 November 2025, 22:24
-
5 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool untuk Menyelamatkan Karier Arne Slot
Editorial 24 November 2025, 22:04




