Neuer: Martinez Perlu Waktu Untuk Adaptasi
Editor Bolanet | 9 September 2012 05:01
Dia (Martinez) perlu beradaptasi dengan sekelilingnya. La Liga berbeda dengan Bundesliga, ucap Neuer kepada Spox. Karena itu orang tak bisa langsung mengharapkan banyak darinya, imbuh Neuer.
Dia akan segera menunjukkan kualitasnya, dia orang terbuka dan untungnya bahasa Inggrisnya cukup lancar untuk ukuran orang Spanyol, pungkas Neuer.
Javi Martinez bergabung dengan Bayern dari Athletic Bilbao seharga 40 juta euro di bursa transfer musim panas lalu. Martinez melakukan laga debut berseragam Bayern saat menang telak 6-1 dari Stuttgart di Bundesliga musim lalu. (spo/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Borussia Monchengladbach vs Bayern Munchen 25 Oktober 2025
Bundesliga 23 Oktober 2025, 21:31
-
Bayern Munchen 12 Kemenangan Beruntun: Mengukir Dominasi di Awal Musim 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 10:22
-
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17
LATEST UPDATE
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2025: Laga Perdana Lawan Zambia
Tim Nasional 3 November 2025, 22:47
-
Prediksi Piala Dunia U-17 2025: Timnas Indonesia U-17 vs Zambia
Tim Nasional 3 November 2025, 22:27
-
Jadwal Lengkap Piala Dunia U-17 2025
Tim Nasional 3 November 2025, 19:16
-
Cek Jadwal dan Nonton Liga Champions Pekan ke-4: Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Champions 3 November 2025, 19:04
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36











