Ditanya Soal Ribka Sugiarto, Muhammad Rian Ardianto Sampai Salting
Anindhya Danartikanya | 27 Januari 2024 08:13Bola.net -
Pasangan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto mengalahkan pasangan Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana di perempatfinal Indonesia Masters 2024. Fajar/Rian menang 21-13, 21-12.
Dengan kemenangan ini, ganda putra Indonesia Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto berhak melaju ke babak semifinal Indonesia Masters 2024.
Momen lucu terjadi setelah pertandingan ketika sesi konferensi pers. Rian Ardianto mendapat pertanyaan mengenai rencana setelah menikah dengan Ribka Sugiarto.
Tentu pertanyaan itu membuat Rian senyum-senyum sendiri dan salah tingkah. Belakangan muncul isu Ribka Sugiarto akan pensiun dini sebagai atlet ketika sudah menyandang status sebagai istri.
"Kalau saya nanti lihat Ribka bagaimana, saya tidak menuntut untuk terus bermain atau memilih berhenti, tergantung dia," ujar Rian.
Namun, itu ditepis oleh sang calon suami, Muhammad Rian Ardianto. Rian menyatakan akan tetap mendukung karier Ribka Sugiarto. Entah itu di lapangan bulutangkis atau karier di bidang yang lain.
Disadur dari: Bola.com (Rama Pradipta, 27/1/2024)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Prediksi Villarreal vs Ajax 21 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 19:30
-
Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 19:11
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




