Gagal Eksekusi Penalti Panenka, Pemain Ini Berdalih Lakukan Fairplay
Editor Bolanet | 27 Maret 2014 11:29
Unggul 4-0, Swords mendapatkan hadiah penalti yang coba dieksekusi oleh O'Brien dengan cara panenka. Meskipun melakukan ancang-ancang yang meyakinkan, namun bola tendangannya melambung pelan dan dengan mudah diamankan kiper lawan.
Begitu video penalti ini menjadi perbincangan hangat di dunia maya, O'Brien memberikan klarifikasi melalui akun Twitternya. Ia menyebut tendangan tersebut memang disengaja sebagai tindakan sportif, karena penalti tersebut didapatkan dari sebuah upaya diving.
Unggul 4-0 dan winger kami melakukan diving untuk mendapatkan penalti. Jadi saya memberikannya kepada penjaga gawang sebagai bentuk sportivitas.
Bagaimana menurut Bolaneters? Apakah eksekusi tersebut memang gagal, atau sebuah bentuk sportivitas?[initial]
Baca Juga
- Giring Bola Hampir Sepanjang Lapangan, Pemain Ini Cetak Gol Spektakuler
- Wajahnya Dihajar Tendangan Horor, Pemain Ini Masih Bisa Melanjutkan Laga
- Diasingkan MU, Bebe Kembali Cetak Gol Indah
- Video: Pemain Brasil Sengaja Lakukan Gol Bunuh Diri?
- Gol Setengah Lapangan Ala Rooney Dari Liga Australia
- Video: Selebrasi Unik Perpaduan Sepakbola dan Bowling
- Dihajar Lutut Lewandowski, Kepala Bek Zenit Bersimbah Darah
- Gagal Tangkap Bola Fairplay, Kiper Ini Kebobolan Gol Konyol
- Gol Backheel Spektakuler Dari Luar Kotak Penalti di Liga Jordania
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sisi lain Ousmane Dembele: Seorang Muslim yang Pernah Membangun Masjid di Mauritania
Bolatainment 23 September 2025, 14:20 -
Resmi Pacaran, Lamine Yamal Pikat Nicki Nicole dengan Bahasa Catalan 'Aku Cinta Kamu'
Bolatainment 11 September 2025, 23:49
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Chelsea vs Ajax Amsterdam: Estevao Willian
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:25 -
Man of the Match Real Madrid vs Juventus: Jude Bellingham
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:19 -
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04