Koreografi Make It Eleven Gemuruhkan SUGBK
Serafin Unus Pasi | 9 Desember 2018 15:41
Bola.net - Laga antara Persija Jakarta kontra Mitra Kukar belum juga dimulai. Tapi, Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Minggu (9/12/2018) sore WIB telah bergemuruh.
Penyebabnya adalah koreografi yang disuguhkan suporter Persija, The Jakmania. Kreativitas bertuliskan 'Make It Eleven' terpampang di Tribun Utara, Timur, dan Selatan SUGBK.
Di Tribun Selatan bahkan ada koreografi tersendiri. Terpampang banner besar bergambarkan ilustrasi trofi Liga 1.
SUGBK Penuh
Dari pantauan Bola.net, SUGBK penuh sesak. Tak ada bangku yang tak berpenghuni. Pasalnya, momen ini sekaligus akan menjadi perayaan The Jakmania jika Persija menjadi juara.
Persija berpeluang menjadi juara Liga 1 dengan syarat mengalahkan Mitra Kukar. Apapun hasil yang diraih pesaing terdekatnya, PSM Makassar saat menghadapi PSMS Medan di waktu yang sama.
Persija saat ini ada di peringkat pertama Liga 1. Tim berjuluk Macan Kemayoran itu mengoleksi 49 angka dari 33 laga.
Persija unggul satu poin dari PSM yang berada di peringkat kedua. Jika menang, tim ibu kota dipastikan akan menjadi juara.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kabar Duka, Asisten Pelatih Arema FC Kuncoro Tutup Usia
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 18:32
-
BRI Super League 2025/2026: Arema FC dan Ian Puleio Resmi Berpisah
Bola Indonesia 16 Januari 2026, 21:44
-
BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 19:18
LATEST UPDATE
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Prediksi Villarreal vs Ajax 21 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 19:30
-
Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 19:11
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
-
Rayakan Ultah Ducati Ke-100, Ini 6 Potret Livery Retro Ducati Lenovo Team di MotoGP 2026
Otomotif 19 Januari 2026, 18:45
-
Prediksi Real Madrid vs Monaco Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 18:26
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26








