Rambut dan Nomor Punggung Baru Ezra Walian
Asad Arifin | 6 Juli 2023 08:54
Bola.net -
Ezra Walian tidak menunjukkan performa optimal pada musim 2022/2023 lalu. Ezra Walian beberapa kali mengalami cedera sehingga menit bermain yang didapat sangat terbatas.
Musim lalu, Ezra Walian hanya memainkan 22 laga di Liga 1. Dari jumlah laga itu, Ezra Walian hanya sembilan kali menjadi pemain inti dan tidak pernah bermain penuh. Dia hanya mampu bikin satu gol saja.
Setelah musim yang tidak maksimal, Ezra Walian mencoba peruntungan baru pada musim 2023/2024. Pemain 25 tahun itu memilih berganti nomor punggung. Yuk simak ulasan lebih lengkapnya di bawah ini ya Bolaneters.
Rabut Baru, Nomor Baru!
Musim lalu, Ezra Walian memakai nomor 30. Nomor tersebut dipakai eks pemain PSM Makassar sejak bergabung dengan Persib pada 2021/2022 lalu. Kini, Ezra Walian akan memakai nomor punggung 9.
"Ketika saya muda, ketika saya bermain untuk AZ Alkmaar dan Ajax di Belanda, saya bermain dengan nomor 9. Sebelumnya saya bermain dengan nomor 30 karena itu adalah tanggal ulang tahun ibu saya," ucap Ezra Walian.
Bagi Ezra Walian, nomor punggung baru yang dipakai juga terkait dengan penampilan barunya. Pada musim 2023/2024, Ezra Walian punya gaya rambut baru. Ezra Walian kini memotong rambutnya lebih pendek.
"Sekarang dengan gaya rambut baru dan nomor punggung baru. Jadi, kita akan lihat nanti seperti apa," jelas Ezra Walian.
Target 3 Poin Lawan Arema FC
Persib Bandung memulai kiprahnya di BRI Liga 1 2023/2024 dengan hasil kurang optimal. Mereka hanya bermain imbang 1-1 di kandang sendiri ketika berjumpa Madura United.
Ezra Walian ingin hasil lebih baik pada pekan kedua. Persib akan berjumpa Arema FC pada laga hari Jumat (7/7/2023) di Stadion Kapten I Wayan Dipta dan Ezra Walian ingin membawa pulang tiga poin.
"Ketika menghadapi Arema FC nanti, tentu kami ingin meraih kemenangan. Kami ingin mendapat tiga poin," tegas Ezra Walian.
Klasemen BRI Liga 1 2023/2024
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Laga Kandang Perdana Musim 2023/2024, Arema FC Fokus Keselamatan Penonton
- Kembali Didampingi Aremania, Bintang Lini Depan Arema FC Dapat Motivasi Tambahan
- Soal Sponsor, Arema FC Terpengaruh Status Musafir
- Sponsor Tak Sesemarak Musim Lalu, Ini Penjelasan Manajemen Arema FC
- BRI Liga 1: Pelatih Madura United Tak Mau Remehkan Persik Kediri
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persib Bandung: Ganjalan yang Iringi Laju Tim di Putaran Pertama BRI Super League
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 16:20
-
BRI Super League: Brasil Dominasi Daftar Pencetak Gol Putaran Pertama
Bola Indonesia 14 Januari 2026, 21:22
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





