VIDEO: Detik-detik Saat Timnas Indonesia U-22 Kena Prank Wasit di Final SEA Games 2023 Lawan Thailand
Dimas Ardi Prasetya | 17 Mei 2023 02:00
Bola.net -
Timnas Indonesia U-22 sempat dikejutkan dengan keputusan wasit saat menghadapi Thailand di laga yang digelar di Oympic Stadium itu. Momen tersebut terjadi pada saat detik-detik terakhir babak kedua dan Timnas Indonesia sudah dalam posisi unggul 2-1.
Indra Sjafri dan para staff sudah melakukan selebrasi ketika mendengar wasit, Matar Ali Al-Hatmi meniup peluit. Namun, peluit tersebut bukanlah tanda akhir pertandingan, melainkan peluit tanda adanya pelanggaran yang dilakukan pemain Timnas Indonesia.
Sayangnya, Timnas Thailand segera memanfaatkan momen tersebut dan melakukan serangan cepat hingga membuahkan gol. Para suporter Timnas Indonesia sontak kecewa dengan keputusan wasit tersebut.
Berikut momen yang berhasil direkam dari bangku penonton oleh reporter Bola.com, Gregah Nurikhsani.
Disadur dari: Bola.com/Penulis Gregah Nurikhsani
Published: 16/05/2023
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
3 Pekerjaan Rumah Mendesak Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025
Tim Nasional 19 November 2025, 17:47
-
Siaran Langsung BRI Super League: Persib vs Dewa United, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 17:01
-
Simak BRI Super League 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 16:57
-
Diam dalam Sunyi, MU Ternyata Rajin Pantau Pemain Timnas Jerman Ini
Liga Inggris 19 November 2025, 16:44
LATEST UPDATE
-
3 Pemain Terbaik Premier League Versi Rooney: 1 Pemain MU, Haaland Tersisih
Liga Inggris 20 November 2025, 04:38
-
Solusi untuk Manchester United: Jadikan Eks Pemain Arsenal Pengganti Sesko yang Cedera
Liga Inggris 20 November 2025, 04:20
-
Derby Milan: Ancaman Nyata dari Bangku Cadangan Inter Milan yang Siap Mengubah Laga
Liga Italia 20 November 2025, 04:16
-
Kostas Tsimikas dan 2 Laga Ajaib yang Bisa Mengubah Masa Depannya di Anfield
Liga Inggris 20 November 2025, 04:00
-
Diisukan Masuk Daftar Jual, Gabriel Jesus Masih Setia kepada Arsenal
Liga Inggris 20 November 2025, 00:33
-
Ruben Amorim Akui Manchester United Masih Jauh dari Sempurna
Liga Inggris 20 November 2025, 00:20
-
Enam Gol dalam Tiga Laga, Mengapa Putra Gianluigi Buffon Tidak Main untuk Italia?
Liga Italia 19 November 2025, 23:23
-
Eder Militao Cedera saat Bela Timnas Brasil, Real Madrid Rugi Dua Pekan
Liga Spanyol 19 November 2025, 23:01
-
Prediksi Persija Jakarta vs Persik Kediri 20 November 2025
Bola Indonesia 19 November 2025, 23:00
-
Arsenal Kena Pukulan Berat, Gabriel Magalhaes Absen Sebulan
Liga Inggris 19 November 2025, 21:34
-
Di Balik Kritik, Xabi Alonso Mendapat Dukungan Kredibel dari Legenda Real Madrid
Liga Spanyol 19 November 2025, 21:13
LATEST EDITORIAL
-
Starting XI Bintang Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Ada Szoboszlai, Mbeumo, dan Lainnya
Editorial 19 November 2025, 22:13
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37






