VIDEO: Malam Apresiasi Timnas Indonesia U-19, Garuda Nusantara Dapat Bonus Rp1 Miliar
Asad Arifin | 2 Agustus 2024 07:29
Bola.net -
Bank Mandiri menyerahkan bonus itu dalam seremonial malam apresiasi kepada Timnas Indonesia U-19. Acara berlangsung di Plaza Mandiri, Jakarta, pada Rabu (31/7) malam WIB.
Direktur Utama Bank Mandiri, Darmawan Junaidi menyatakan, pencapaian Timnas Indonesia U-19 membuat masyarakat bangga. Pihaknya pun mendoakan Skuad Garuda Muda dapat lolos ke Piala Dunia U-20 2024.
"Pasti prestasi ini membanggakan bukan hanya untuk PSSI tapi masyarakat juga bergembira. InsyaAllah tim ini akan berhasil ke Piala Dunia U-20 2025," katanya.
Bagi Timnas Indonesia U-19, apresiasi ini jadi tambahan motivasi untuk meraih hasil lebih baik. Pelatih Indra Sjafri meyakinkan pada pasukannya bahwa mereka tidak berjalan sendirian dalam upaya lolos ke Piala Dunia U-20 2025.
"Apresiasi ini tidak hanya memotivasi, tapi kami merasa tidak sendiri," ucap pelatih 61 tahun tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kisah I Gede Siman Sudartawa dan Ambisi Membangun Karier Baru
Open Play 13 November 2025, 17:00
-
Bukan Cuma Lomba, Riuh Dukungan Penonton Jadi Pemandangan Menakjubkan di IOAC 2025
Open Play 12 November 2025, 11:41
-
Hasil HSS vs Baku Hantam: Rudy Golden Boy Bungkam Paris Pernandes di Laga Panas
Open Play 10 November 2025, 12:26
LATEST UPDATE
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26











