KTM Tertarik Gaet Bradl untuk MotoGP 2017
Editor Bolanet | 7 April 2015 14:30
Mulai tahun lalu, KTM telah berusaha mengembangkan motor prototipe RC16, yang rencananya akan mulai dijajal di beberapa lintasan pada tahun 2016 bersama test rider. Sembari menanti perkembangan, mereka juga tengah mencari pebalap.
Stefan jelas akan menjadi kandidat kuat untuk menjadi pebalap kami. Tim Austria dengan pebalap Jerman di MotoGP akan sangat menarik. Kami senang atas prestasi dan gelar dunianya, ujar Beirer kepada Speedweek.
Bradl sendiri tak asing bagi KTM. Ia pernah membela mereka di GP125 2005-2006. Kami terus menjalin hubungan baik dengan Stefan. Tapi untuk saat ini kami belum menghubunginya. Lagipula Stefan harus membuktikan diri dulu di Forward, dan kami juga masih punya tugas menumpuk, tutup Beirer. [initial]
Baca Juga:
- Lorenzo: Dominan, Marquez Makin Buat Rival Beringas
- Enam Fakta Menarik Jelang MotoGP Austin 2015
- Honda Ragu Stoner Bisa Samai Level Marquez
- Yamaha Ingin Rossi-Lorenzo Turun di Suzuka 8 Hours?
- Marc VDS Bidik Juara Moto2 2016 Bareng Marquez
- Alex Marquez, Masa Depan Marc VDS Racing
- 'Terlalu Dini Bandingkan Quartararo dengan Marquez'
- Demi MotoGP 2017, KTM Cari Test Rider Hebat
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Valentino Rossi Ngaku Sudah Pilih Pembalap untuk Pertamina Enduro VR46 di MotoGP 2027
Otomotif 15 Januari 2026, 13:29
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26








