Uji Coba KTM RC16 MotoGP di Valencia Terhambat Cuaca
Editor Bolanet | 10 Maret 2016 12:00
Meski begitu, kedua test rider mereka, Mika Kallio dan Randy de Puniet berhasil memberikan begitu banyak feedback bagi para teknisi dan engineer motor RC16 yang rencananya akan diturunkan di kelas tertinggi tahun depan. Selain itu, motor ini juga dijadwalkan diperkenalkan secara publik di MotoGP Austria, 12-14 Agustus nanti.
Menurut Vice President Onroad KTM, Mike Leitner, baik Kallio maupun de Puniet berhasil memberikan feedback yang mirip dengan satu sama lain hingga memudahkan anggota tim menentukan arah pengembangan dan mempersiapkan uji coba selanjutnya akhir April nanti. Tim kami mengalami progres di area elektronik dan semakin memahami ban serta setupnya, ujarnya.
Pernyataan resmi Mika Kallio:
Soal kenyamanan, kami menemukan beberapa masalah penting pada hari terakhir, di mana kami bekerja di area depan motor dan keseimbangan motor. Meski begitu, kami menemukan hal positif soal kinerja elektronik. Meski kami dirugikan oleh cuaca, kami bisa memenuhi setiap poin yang dipatok dalam program kami. Saya semakin nyaman dengan motor kami, dan meski masih santai, secara bertahap kami bekerja mencapai limit.
Pernyataan resmi Randy de Puniet:
Bagi saya, ini merupakan uji coba yang sangat penting. Saya puas atas performa motor ini, dan kami berhasil menjajal begitu banyak perangkat baru. Sayangnya, berkat cuaca dan banyaknya hal yang kami coba, kami menjalani lebih sedikit lap ketimbang Mika. Meski begitu, dengan pengalaman yang kami raih dalam uji coba ini, kami pasti bisa tampil lebih baik di uji coba selanjutnya. [initial]
(ktm/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terus Dirayu Gigi Dall'Igna Balik ke Ducati, Jack Miller Buka Kans Balapan di WorldSBK
Otomotif 19 Januari 2026, 15:54
LATEST UPDATE
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








