Bos Italia: Lawan Jerman Bukan Laga Persahabatan!
Asad Arifin | 14 November 2016 18:51
Bola.net - - Bos timnas , Giampiero Ventura, menyikapi dengan serius laga uji coba kontra timnas , Rabu mendatang. Menurutnya, pertandingan ini tidak bisa diberi label sekedar laga persahabatan.
Untuk itu, Ventura memastikan bahwa ia akan memainkan skuat terbaiknya untuk laga ini. Ia tak merasa takut dengan kekuatan Jerman dan yakin bisa memenangkan pertandingan ini.
Kami akan bermain dengan pemain yang akan menjamin kita memberikan yang terbaik. Ini bukan laga persahabatan, Jika kami bermain dengan tiga bek, maka jelas kita akan mengubah sesuatu, kata Ventura.
Saya tidak merasa takut dan kami memainkan sepakbola untuk menang, tandasnya.
Laga antara Jerman dan Italia biasanya memang berlangsung dengan tensi yang panas. Pada enam perjumpaan terakhir kedua negara. Masing-masing mengukir dua kemenangan dan dua hasil imbang. Head to head yang berimbang.
Saya harus memahami aspek psikologis pemain dan memiliki keyakinan dengan apa yang akan saya lakukan. Apa saya terlalu menuntut? Pengalaman pertama biasanya akan melawan tim dengan level yang lebih rendah dan itu sudah dilakukan dan kini saatnya mendapatkan lawan yang berbeda, tandas Ventura.
Baca Ini Juga:
- Mkhitaryan: Berat Rasanya Tidak Bermain
- Belum Kunjung Debut di Timnas Spanyol, Herrera Woles
- Lallana: Spanyol Jadi Ujian Yang Bagus Untuk Inggris
- Kontra Spanyol, Southgate Indikasikan Lakukan Rotasi Pemain
- Bonucci Bantah Jerman 'Ganggu' Italia Saat Lawan Liechtenstein
- Bahagianya Zappacosta Jalani Debut Untuk Italia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










