Gerrard Desak Inggris Tak Perlu Takut Hadapi Ukraina
Editor Bolanet | 9 September 2013 23:20
Desakan bernada motivasi tersebut dilontarkan Gerrard, menjelang laga lanjutan babak kualifikasi Piala Dunia 2014. Inggris dan Ukraina yang tergabung dalam grup H bakal kembali bertemu di Lobanovsky Dynamo Stadium.
Dengan statistik di tabel klasemen saat ini, pemenang dari laga tersebut bakal menjadi pemuncak grup, dan memiliki peluang lebih besar untuk lolos ke Piala Dunia tahun depan. Oleh karena itu, Gerrard meminta para pemain di skuat Roy Hodgson untuk tampil lepas demi hasil maksimal.
Kami tidak boleh takut pada apapun dan bakal ke sana dengan kepercayaan diri tinggi. Kami harus percaya diri dan tampil berani, karena tiga poin yang kami dapat bakal membuat posisi kami lebih mudah, desak gelandang asal klub tersebut.
Ditambahkan Gerrard jika fakta di meja klasemen membuat atmosfer di laga ini bakal kian berbeda, tak ubahnya sebagai laga besar yang kerap dilakoninya sepanjang karier. [initial] (sky/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dibantai PSV, Pemain Baru Liverpool Ini Habis Dirujak Legenda Klub
Liga Champions 27 November 2025, 08:05
-
Gacor di Timnas Inggris, Harry Kane Lampaui Rekor Gol Pele
Piala Dunia 17 November 2025, 12:26
LATEST UPDATE
-
Kebanyakan Gara-Gara Kisah Memilukan, Ini Daftar 9 Nomor Balap yang Dipensunkan MotoGP
Otomotif 24 Januari 2026, 17:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 24-27 Januari 2026
Liga Inggris 24 Januari 2026, 16:36
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 24 Januari 2026, 16:35
-
Prediksi BRI Super League: PSIM Yogyakarta vs Persebaya Surabaya 25 Januari 2026
Bola Indonesia 24 Januari 2026, 16:00
-
Live Streaming Man City vs Wolves - Link Nonton Premier League/Liga Inggris di Vidio
Liga Inggris 24 Januari 2026, 15:00
-
Head to Head Arsenal vs Man United: Tuan Rumah Unggul, tapi Ada Catatan Menarik
Liga Inggris 24 Januari 2026, 13:48
-
Marc Marquez Alami Kecelakaan di Sirkuit Aspar saat Latihan Jelang MotoGP 2026
Otomotif 24 Januari 2026, 12:56
-
Pergeseran Taktik dan Budaya: Cara Alvaro Arbeloa Menyatukan Real Madrid
Liga Spanyol 24 Januari 2026, 12:54
-
Arsenal vs Manchester United: Meriam London Superior, Setan Merah Terancam
Liga Inggris 24 Januari 2026, 12:44
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







