Harry Kane: Inggris Percaya Diri Hadapi Skotlandia
Afdholud Dzikry | 6 Juni 2017 10:45
Bola.net - - Penyerang timnas Inggris, Harry Kane mengungkapkan bahwa bermain tandang ke markas Skotlandia akan menjadi sesuatu yang sulit. Namun dia percaya timnya punya kepercayaan diri untuk melakukan yang terbaik.
Akhir pekan ini, Inggris akan melakoni pertandingan lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2018 di Hampden Park. Tuan rumah sendiri akan sangat ingin membalas dendam atas kekalahan telak 0-3 di pertemuan pertama.
Bagi The Three Lions, kemenangan akan semakin mendekatkan mereka ke putaran final Piala Dunia. Saat ini, mereka memuncaki klasemen Grup F dengan raihan 13 poin. Mereka unggul empat poin dari Slovakia di peringkat kedua.
Kami hanya ingin pergi ke sana dan melakukannya lagi. Kami tahu akan sedikit lebih sulit melakukannya saat tandang, tapi dengan tim yang kami miliki dan kepercayaan diri yang kami dapatkan, kami tahu kami harus pergi ke sana dan tak terlalu terjebak saat ini, terangnya.
Anda harus profesional. Tentu saja ini akan jadi pertandingan yang penuh gairah tapi ini soal ketenangan dan berpegang pada rencana permainan. Saya merasa kami bisa melakukan itu. Saya merasa kami memiliki skuat level tinggi, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi VfB Stuttgart vs Bayern Munchen 6 Desember 2025
Bundesliga 5 Desember 2025, 20:00
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











