Luka Modric Sebut Situasi Negaranya Kacau-balau
Rero Rivaldi | 7 Oktober 2017 16:00
Bola.net - - Kapten , Luka Modric, marah setelah timnya bermain imbang 1-1 melawan Finlandia di Rijeka hari Jumat, dan menolak memberi dukungan pada pelatih Ante Cacic.
Setelah lima kemenangan di tujuh pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2018, Kroasia kini tertinggal dua angka dari Islandia di puncak klasemen.
Hasil imbang tersebut membuat Kroasia kini mengumpulkan poin sama dengan Ukraina, dan kedua tim akan bertemu di Kiev awal pekan depan.
Ditanya apakah para pemain mendukung Cacic, gelandang Real Madrid memilih menghindar.
Apa yang kami lakukan sekarang? Kami memulai dengannya dan sekarang kami hanya harus melanjutkannya, tutur Modric menurut Goal International.
Hingga pertandingan melawan Islandia, semuanya baik-baik saja dan sekarang tiba-tiba sekarang semua tak ada artinya.
Itulah yang sebenarnya, situasi ini memang kacau-balau, namun kami masih punya kesempatan memperbaikinya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Pelajaran dari Laga Milan vs Verona: Nkunku Bikin Lega, Pulisic OTW Top Skor?
Liga Italia 29 Desember 2025, 12:47
-
Luka Modric Senang Nkunku Akhirnya Pecah Telur di Serie A
Liga Italia 29 Desember 2025, 12:07
-
Rapor Pemain Milan vs Verona: Malamnya Nkunku, Pulisic Terus Tunjukkan Ketajamannya
Liga Italia 28 Desember 2025, 23:48
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Verona: Modric Starter, Allegri Putar Otak Tanpa Leao
Liga Italia 28 Desember 2025, 16:50
LATEST UPDATE
-
Barcelona Menang, tapi Cedera Pedri Bukan Kabar Bagus
Liga Champions 22 Januari 2026, 11:28
-
Liverpool Pesta Gol di Markas Marseille, Tandang Kian Tak Terkalahkan
Liga Inggris 22 Januari 2026, 11:14
-
Rahasia Dominik Szoboszlai Bisa Cetak Gol Cantik ke Gawang Marseille
Liga Champions 22 Januari 2026, 11:12
-
Jadi Tuan Rumah Seri 3 Proliga 2026, Bandung BJB Tandamata Harapkan Dukungan Penuh Penonton
Voli 22 Januari 2026, 11:10
-
Kesabaran Chelsea dan Pujian Liam Rosenior
Liga Champions 22 Januari 2026, 11:06
-
Liverpool Bekuk Marseille 3-0, Arne Slot: Tidak Semudah yang Terlihat!
Liga Champions 22 Januari 2026, 10:58
-
Cole Palmer Menghilang di Laga Chelsea vs Pafos, Cedera Lagi?
Liga Champions 22 Januari 2026, 10:45
-
Liam Rosenior: Crystal Palace Dulu, Baru Napoli!
Liga Champions 22 Januari 2026, 10:33
-
Bawa Juventus Kalahkan Benfica, Khephren Thuram: Semoga Kami Bisa Juara!
Liga Champions 22 Januari 2026, 10:25
-
Juventus Bekuk Benfica, Luciano Spalletti: Kami Memang Layak Menang!
Liga Champions 22 Januari 2026, 10:17
-
Hasil Lengkap Pertandingan Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 22 Januari 2026, 10:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




