Messi dan Higuain Absen, Ini Penjelasan Sampaoli
Rero Rivaldi | 13 Juni 2017 07:40
Bola.net - - Jorge Sampaoli belum lama ini memberikan penjelasan soal absennya sejumlah bintang timnas , jelang laga uji coba melawan Singapura pekan ini.
Usai membantu timnya menang 1-0 atas Brasil di Melbourne pekan lalu, nama-nama seperti Gonzalo Higuain, Lionel Messi, dan Nicholas Otamendi bakal absen dalam duel melawan tim negeri Singa tersebut.
Messi sendiri dikabarkan harus segera terbang ke Barcelona untuk mengikat kontrak anyar, namun Sampaoli menegaskan bahwa ia hanya ingin memberikan istirahat pada beberapa pemain untuk menghindari cedera.
Mereka menjalani musim yang panjang dan memainkan banyak pertandingan, jadi menurut kami opsi terbaik adalah melepas mereka untuk laga ini karena bisa beresiko membuat mereka cedera, tutur Sampaoli menurut Goal International.
Namun kami punya banyak penyerang dan itu artinya kami bisa bereksperimen melawan Singapura. Kami punya banyak pemain ofensif dan saya ingin tahu bagaimana mereka bertahan.
Amat penting untuk memiliki pemain yang antusias dalam merebut bola dari lawan. Ini semua tentang bagaimana kami mengembangkan ide permainan demi masa depan.
Lucas Biglia akan menjadi kapten Argentina selagi Messi absen.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi Nomor 3, tapi Tak Ada CR7
Editorial 16 Oktober 2025, 20:50
-
Azzurri Patah Hati, Matias Soule Tolak Italia, Hatinya Hanya untuk Argentina
Piala Dunia 16 Oktober 2025, 10:39
LATEST UPDATE
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
-
Eksperimen Baru Allegri di Lini Depan AC Milan: Rafael Leao Jadi Striker!
Liga Italia 24 Oktober 2025, 12:44
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
-
Riccardo Calafiori: Bek Unik yang Mengubah Cara Bermain Arsenal di Era Mikel Arteta
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:17
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
-
8 Detik, 4 Sentuhan, 1 Gol: Seni Serangan Balik yang Buat Dunia Terpana
Liga Champions 24 Oktober 2025, 12:08
-
Klasemen Perolehan Medali Kejuaraan Dunia Gimnastik 2025
Olahraga Lain-Lain 24 Oktober 2025, 11:17
-
Kata Allegri, 95 Menit Kerja Keras Milan Bisa Hancur karena Satu Momen Ini, Apa Itu?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 11:14
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56









