Spanyol Rilis Skuad Final Untuk Piala Konfederasi
Editor Bolanet | 3 Juni 2013 16:00
Jika Javi Garcia dan Benat tersisih karena kalah bersaing, lain halnya dengan pencoretan Xabi yang cukup disesalkan. Pemain Real Madrid tersebut terpaksa ditinggal setelah gagal pulih tepat waktu dari cedera pangkal paha yang dialaminya. Cedera ini mengharuskan Xabi naik meja operasi pada musim panas ini.
Di antara daftar pemain yang dipanggil, persaingan paling ketat terjadi di lini tengah. Entrenador Vicente Del Bosque dipastikan akan cukup bingung memilih sejumlah bintang yang berperan vital terhadap klubnya masing-masing musim ini. Sebut saja nama Javi Martinez, , , , David Silva, Juan Mata, dan Santi Cazorla.
Iker Casillas masih tetap menjadi kiper nomor satu meskipun jarang bermain musim ini, begitu pula halnya dengan David Villa. Sedangkan performa Fernando Torres yang membaik di tangan Rafael Benitez musim ini membuatnya kembali menjadi striker utama La Furia Roja.
: Casillas (Real Madrid), Víctor Valdés (Barcelona), Reina (Liverpool).
: Azpilicueta (Chelsea), Arbeloa (Real Madrid), Sergio Ramos (Real Madrid), Albiol (Real Madrid), Piqué (Barcelona), Jordi Alba (Barcelona), Monreal (Arsenal).
: Javi Martínez (Bayern), Xavi (Barcelona), Iniesta (Barcelona), Busquets (Barcelona), Cesc (Barcelona), Pedro (Barcelona), Silva (Manchester City), Mata (Chelsea), Cazorla (Arsenal), Navas (Sevilla).
: Villa (Barcelona), Torres (Chelsea), Soldado (Valencia). (as/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang Arsenal Ini Disebut Sudah Sekelas Rodri dan Pedri
Liga Inggris 16 Oktober 2025, 06:05
-
Kasus Memburuk, Barcelona Bisa Blokir Lamine Yamal Bela Spanyol
Liga Spanyol 30 September 2025, 09:05
LATEST UPDATE
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Braga vs Nottm Forest 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Celta Vigo vs LOSC 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs VfB Stuttgart 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







