Statistik Ini Buktikan Mbappe Pantas Sandang Pemain Terbaik Piala Dunia 2018
Editor Bolanet | 11 Juli 2018 15:20
Ketika Prancis menghadapi Belgia di babak semifinal, Mbappe kembali mengeluarkan sihirnya. Prancis kemudian menang dalam laga tersebut dengan skor 1-0 dan akan bermain di babak final.
Mbappe memang tidak mencetak gol ketika menghadapi Belgia. Gol semata wayang Les Bleus memang ditorehkan Samuel Umtiti yang menanduk bola kiriman Antoine Griezmann pada menit ke-51.
Akan tetapi, Mbappe menunjukkan determinasi gemilang selama bersua Belgia. Pergerakan penyerang Paris Saint-Germain (PSG) itu membuat Vincent Kompany dan kawan-kawan kewalahan.
Menurut Opta, Mbappe telah menciptakan 15 dribble dan tujuh di antaranya sukses selama melawan Belgia. Statistik itu merupakan yang tertinggi jika dibandingkan seluruh penggawa Prancis di Piala Dunia sejak 1966.
(bola/shd)
Pemain Terbaik

Kinerja apik Mbappe membuatnya layak didapuk jadi yang terbaik di Piala Dunia 2018. Apalagi, sang pemain juga tampil produktif selama turnamen.
Kylian Mbape menjebol tiga kali gawang lawan-lawannya. Sumbangsih itu membuat dia menjadi top scorer sementara bagi Prancis selama Piala Dunia 2018, bersama Griezmann yang juga telah mencetak tiga gol.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Man of the Match Real Madrid vs Levante: Kylian Mbappe
Liga Spanyol 18 Januari 2026, 01:21
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







