VIDEO: Mengintip Isi Museum FIFA di Qatar
Asad Arifin | 22 November 2022 14:52
Bola.net -
Piala Dunia 2022 menghadirkan banyak hiburan. Bukan hanya pada hari dan sekitar pertandingan, ada banyak hal menarik yang bisa disaksikan seperti di Fan Festival Corniche. Salah satunya adalah Museum FIFA.
Antrean untuk masuk ke Museum FIFA di Fan Festival Corniche cukup panjang. Namun, beruntung bagi peliput Ade Yusuf Satria dan Hendry Wibowo karena memiliki akses khusus untuk media yang akan meliput ke tempat tersebut sehingga tidak perlu lama mengantre.
Pada saat masuk, para pengunjung langsung disuguhkan jersey dari berbagai timnas yang berlaga di Piala Dunia 2022. Kemudian, terdapat pernak-pernik atau memorabilia Piala Dunia sejak gelaran pada 1930 hingga ajang terakhir yakni 2018.
Pernak-pernik yang dipamerkan adalah peninggalan asli para pemain dan event seperti sarung tangan, bola, maskot, dan masih banyak lagi. Memorabilia yang paling menarik perhatian yaitu replika trofi Jules Rimet yang diletakkan di bagian tengah museum.
Selain itu, yang juga menarik perhatian pengunjung terutama wanita adalah adanya jersey Team Century. Apa yang menarik dari jersey tersebut. Jersey itu memiliki nama punggung dan tanda tangan boy band terkenal Korea Selatan, BTS.
Seperti apa Museum FIFA di Fan Festival Corniche? Para pembaca bisa melihatnya dalam tayangan peliputan langsung dari Ade Yusuf Satria dan Hendry Wibowo saat meliput langsung Piala Dunia 2022 di Doha, Qatar untuk KLY Sports di atas.
Disadur dari Bola.com: Ade Yusuf Satria, 22 November 2022
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kisah Aluna Aubreycia: Sempat Pensiun 5 Tahun Akibat Pandemi, Kini Siap Guncang IOAC 2025!
Open Play 14 November 2025, 16:57
-
Kisah I Gede Siman Sudartawa dan Ambisi Membangun Karier Baru
Open Play 13 November 2025, 17:00
-
Bukan Cuma Lomba, Riuh Dukungan Penonton Jadi Pemandangan Menakjubkan di IOAC 2025
Open Play 12 November 2025, 11:41
-
Hasil HSS vs Baku Hantam: Rudy Golden Boy Bungkam Paris Pernandes di Laga Panas
Open Play 10 November 2025, 12:26
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




