Candreva Ingatkan Italia: Azzurri Belum Lolos!
Editor Bolanet | 16 Juni 2016 11:45
Secara mengejutkan, Italia -yang tak diunggulkan- mampu mengalahkan Belgia yang merupakan salah satu favorit juara Euro 2016. Dua gol dari Emanuele Giaccherini dan Graziano Pelle memastikan tiga poin untuk tim asuhan Antonio Conte.
Dan jelang laga kedua melawan Swedia, Candreva meminta rekan setimnya untuk tetap fokus dan membumi karena mereka jauh dari kata lolos.
Kami belum lolos, ini akan menjadi sebuah kesalahan untuk mulai membuat perhitungan saat ini, ujarnya.
Kami memiliki pengalaman negatif di Piala Dunia 2014 setelah memenangi pertandingan pertama, kami kemudian memainkan dua pertandingan lagi di mana kami kalah, sambungnya.
Kami harus bermain setiap pertandingan seperti yang kami lakukan lawan Belgia. Swedia akan memainkan pertandingan demi hidup mereka. Ini akan sulit, tapi kami ingin mengamankan kualifikasi pada hari Jumat besok, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Ada Apa dengan Mental Pemain Italia? Donnarumma pun Mengaku Bingung
Piala Dunia 17 November 2025, 10:00
-
Piala Dunia 17 November 2025, 09:34

LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






