Lupakan Kroasia, Spanyol Alihkan Fokus Lawan Italia
Editor Bolanet | 22 Juni 2016 12:45
Seperti diketahui, La Furia Roja menelan kekalahan di laga terakhir penyisihan Grup D melawan Kroasia. Kekalahan itu membuat mereka finish di posisi kedua dan harus menghadapi juara grup E, Italia di babak 16 besar.
Usai pertandingan melawan Kroasia, Del Bosque mengatakan akan menyiapkan para pemain untuk pulih dan berada dalam kondisi terbaik serta menganalisis permainan Azzurri.
Kami memiliki waktu untuk menganalisis pertandingan seperti apa yang akan muncul saat melawan Italia. Ini bukan jalur yang kami ingin ambil, tapi inilah sepakbola, ujarnya.
Melawan Italia, ini tampak seperti kami memiliki kendali tapi kami akan mencoba dan memulihkan diri dari langkah mundur ini dan berada di kondisi terbaik pada hari Senin,
Italia bermain baik, tapi kami hari ini tidak. Kami harus mempersiapkan diri untuk melawan mereka, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penyebab Italia Sulit Maju Menurut Fabregas: Kolot, Terlalu Kaku, dan Anti Pemain Muda
Liga Spanyol 19 November 2025, 14:44
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









