Marchisio: Menegangkan Dan Sulit Dipercaya!
Editor Bolanet | 19 Juni 2012 06:34
Ketika Italia menyelesaikan pertandingan, Spanyol masih memimpin 1-0 atas Kroasia.
Meski menaklukkan Republik Irlandia 2-0 di matchday terakhir Grup C, Selasa (19/6), Italia bisa saja gagal ke perempat final Euro 2012 jika Kroasia berhasil menyamakan kedudukan menjadi 1-1.
Tapi, skor 1-0 untuk La Furia Roja bertahan hingga peluit panjang, dan Azzurri pun berpesta.
Kami tidak tahu hasilnya dan tidak bisa mendengar dengan jelas apa yang dikatakan oleh orang-orang di bench, tutur gelandang Italia tersebut.
Saya melihat Gigi Buffon berlari ke sudut dan berpikir 'oh tidak, apakah 1-1?' tapi ternyata pertandingannya belum selesai. Itu adalah saat-saat yang sangat menegangkan dan sulit dipercaya, tapi akhirnya kami bisa merayakannya.
Finis sebagai runner-up, Italia akan menghadapi juara Grup D, Ukraina, Prancis atau Inggris, di babak berikutnya. (foti/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penyebab Italia Sulit Maju Menurut Fabregas: Kolot, Terlalu Kaku, dan Anti Pemain Muda
Liga Spanyol 19 November 2025, 14:44
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









