Edmilson: Neymar Harus Catat Sejarah di Barcelona
Editor Bolanet | 9 Juni 2016 09:00
Pemain andalan Blaugrana itu sudah lama dikaitkan dengan kepindahan ke Manchester United dan PSG, lantaran ia tak kunjung mengikat kontrak baru dengan tim Spanyol.
Namun Edmilson meminta Neymar, yang belakangan ini kembali tersangkut kasus hukum soal pajak, untuk terus memutuskan bertahan di klub dan mencatat sejarah di sana.
Itu tidak bagus, ada banyak orang di sekitarnya dan saya berharap mereka segera menyelesaikan semuanya, sehingga ia bisa kembali bermain dengan bagus dan mencetak gol. Kita harus menyelesaikan itu secepat mungkin, sehinga ia bisa kembali membantu klub, tutur Edmilson pada Sport.
Saya ingin ia terus bertahan di Barcelona. Ia bisa terus bertahan selama dua atau tiga tahun lagi dan mencatat sejarah di sana. Namun yang terpenting adalah ia merasa bahagia dan itu akan membuatnya baik-baik saja.
Kita tahu ia sudah beradaptasi dengan baik dan bahagia. Ia sudah memenangkan banyak gelar juara dan Liga Champions. Itu bagus untuk karirnya. Sekarang, penting baginya untuk terus merasa bahagia dan bekerja dengan perasaan tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









