Gantikan Ernesto Valverde, Barcelona Pertimbangkan Mauricio Pochettino
Ari Prayoga | 22 November 2019 07:45
Bola.net - Raksasa La Liga, Barcelona dikabarkan ikut masuk dalam perburuan tanda tangan dari Mauricio Pochettino yang baru saja dipecat oleh klub Premier League, Tottenham.
Kiprah Pochettino bersama Spurs sejatinya cukup impresif. Pria Argentina itu mengantar The Lilywhites selalu finis di empat besar Premier League dalam empat musim terakhir.
Tak hanya itu, musim lalu Pochettino juga sukses membawa Tottenham melaju hingga partai final Liga Champions meski kemudian gagal menjadi juara karena dikalahkan Liverpool.
Ketertarikan Barcelona
Status pengangguran yang kini disandang Pochettino pun mengundang sejumlah klub top Eropa untuk mendekati sosok pelatih asal Argentina tersebut.
Dilansir The Sun, Barcelona tampaknya menjadi salah satu klub yang kepincut dengan Pochettino. Barca kabarnya ingin menjadikan pria 47 tahun itu sebagai entrenador baru mereka jika Ernesto Valverde dipecat.
Barcelona bukan kota asing bagi Pochettino. Ia pernah memperkuat tim sekota Barca, Espanyol sebelum kemudian menjadi pelatih di klub tersebut.
Bersaing dengan Bayern Munchen
Barca tak sendiri dalam mengejar tanda tangan Pochettino. Sebelumnya beredar kabar yang menyebut bahwa Bayern Munchen tertarik merekrutnya.
Posisi pelatih tetap di Bayern saat ini memang tengah kosong menyusul dipecatnya Niko Kovac. Hansi Flick ditunjuk menjadi pelatih sementara setidaknya hingga Januari mendatang.
Selain Barca dan Bayern, Pochettino juga sempat dikaitkan dengan Real Madrid dan Manchester United.
Sumber: The Sun
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



