Isco Bicarakan Situasi James Rodriguez
Editor Bolanet | 5 Oktober 2016 08:46
Gelandang Kolombia tengah mengalami nasib serupa dengan eks Malaga, di mana keduanya sama-sama punya kemampuan teknik yang bagus, namun belakangan ini jarang mendapat kesempatan bermain di tengah banyaknya bintang di ruang ganti Los Blancos.
Menanggapi hal tersebut, Isco mengatakan bahwa sebagai pemain ia hanya bisa pasrah terhadap keputusan Zinedine Zidane sebagai manajer dan terus memberikan yang terbaik ketika berada di atas lapangan.
Hal terpenting adalah bos membuat keputusan, tutur Isco menurut Marca.
Jika dia berpikir lebih baik bahwa kami tidak bermain, kami tidak bisa melakukan apapun selain berlatih dan memberinya tekanan lewat hal tersebut.
Madrid sendiri hanya bermain imbang 1-1 melawan Eibar pekan lalu dan kini tengah duduk di peringkat dua klasemen sementara La Liga. [initial]
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










