Karanka: Casillas Tak Tahu Apa-apa
Editor Bolanet | 28 Desember 2012 19:10
Karanka menegaskan bahwa Jose Mourinho memang selalu memiliki penilaian sendiri, dan ia tak menjelaskan pencadangan Casillas kepada siapa pun. Dan setiap keputusan yang diambil selalu bertujuan untuk kebaikan tim.
Iker tidak mendapatkan penjelasan apa pun mengapa dia dicadangkan. Pelatih memang memiliki hak untuk menurunkan pemain yang dianggap terbaik. Mourinho tak perlu memberikan penjelasan kepada pemain yang dicadangkan. Namun dia sudah tahu pemain mana yang butuh penjelasan dan mana yang tidak, ujar Karanka.
Mantan bek Madrid ini baru saja mendapatkan penghargaan di kampung halamannya di Alava. Ia mendapat lencana emas dari perkumpulan pelatih di daerah asalnya itu.
Skuad Real Madrid saat ini tengah menjalani liburan jeda Natal. Mereka akan kembali berkumpul pada 6 Januari mendatang. (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Getafe vs Real Madrid: Kylian Mbappe
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 04:50 -
Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 04:25 -
Link Live Streaming Getafe vs Real Madrid - Nonton La Liga di Vidio
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 01:00 -
Manchester United Ingin Rekrut Endrick, Xabi Alonso: Ogah!
Liga Spanyol 19 Oktober 2025, 13:47 -
Kabar Baik dari Xabi Alonso tentang Kylian Mbappe
Liga Spanyol 18 Oktober 2025, 23:28
LATEST UPDATE
-
Ribuan Pelari Bakal Ikuti Lomba dengan Rute Mengelilingi Stasiun LRT Jabodetabek
News 21 Oktober 2025, 10:06 -
Saksikan Live Streaming Anugerah Liputan6 2025: Berdaya, Berdampak, Berkelanjutan
Lain Lain 21 Oktober 2025, 10:00 -
Kairat Almaty vs Pafos: Berburu Sejarah Kemenangan Pertama di Liga Champions
Liga Champions 21 Oktober 2025, 09:43 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 21 Oktober 2025, 09:37 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 21 Oktober 2025, 09:37 -
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 21 Oktober 2025, 09:37 -
Prabowo Klaim Keberhasilan MBG 99,99 Persen, Bagaimana Dampak Ekonominya?
News 21 Oktober 2025, 09:27 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
Otomotif 21 Oktober 2025, 09:22 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 21 Oktober 2025, 09:22 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 21 Oktober 2025, 09:22
LATEST EDITORIAL
-
Dari Postecoglou hingga De Boer, Inilah Masa Kepelatihan Tersingkat di Premier League
Editorial 21 Oktober 2025, 00:58 -
5 Pemain yang Pernah Membela Liverpool dan Manchester United
Editorial 17 Oktober 2025, 21:02 -
4 Bek Tengah Incaran Real Madrid untuk Musim Depan
Editorial 17 Oktober 2025, 20:32