Marcelo: Madrid Tempat Terbaik untuk Ronaldo
Rero Rivaldi | 6 Juli 2017 15:30
Bola.net - - Bek sayap Real Madrid, , mengaku percaya diri Cristiano Ronaldo akan terus menjadi rekan setimnya musim depan.
Ronaldo sempat menghebohkan jagat sepakbola Eropa usai beredar kabar ia ingin meninggalkan Madrid. Pemain Portugal itu sebelumnya sempat tersandung kasus penggelapan pajak di Spanyol.
CR7 lantas diklaim kecewa dengan minimnya dukungan dari Los Blancos, yang sudah ia bela sejak 2009, terkait kasus tersebut.
Ronaldo sendiri kini sudah kembali ke Spanyol usai membela Portugal di Piala Konfederasi, di mana sang juara Eropa hanya mampu melangkah hingga babak semifinal.
Terkait rumor yang menyebut Ronaldo akan hengkang, Marcelo mengatakan di Sportsmole: Cristiano Ronaldo? Saya tidak khawatir, karena ada banyak hal yang dikatakan media benar-benar keliru.
Cristiano tahu bahwa bertahan di Madrid adalah opsi terbaik untuknya. Kami memiliki hubungan yang amat baik, tidak hanya di dalam lapangan, namun juga di luar lapangan. Dia adalah seorang profesional yang hebat dan bagi saya dia adalah pemain terbaik dunia.
Tidak peduli keputusan apa yang akan ia ambil tahun ini atau dalam 10 tahun mendatang, saya akan selalu mendukungnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









