Pekan Depan, Marcos Alonso Bakal Gabung Barcelona?
Serafin Unus Pasi | 3 Juli 2022 12:40
Bola.net - Klub La Liga, Barcelona dilaporkan akan mendapatkan amunisi baru di musim panas ini. El Blaugrana dilaporkan akan merekrut Marcos Alonso dari Chelsea.
Barcelona diketahui ingin merekrut beberapa pemain baru di musim panas ini. Xavi butuh beberapa amunisi baru agar El Blaugrana bisa bersaing di level tertinggi.
Salah satu sektor yang ingin diperkuat Xavi adalah pos bek kiri. Ia menilai stok bek kiri Barcelona saat ini butuh diperkuat agar pertahanan mereka bisa lebih kokoh.
Sport mengklaim bahwa Barcelona akan mengunci transfer bek kiri baru dalam waktu dekat ini. Mereka akan mengamankan jasa Marcos Alonso dari Chelsea.
Simak situasi transfer Alonso selengkapnya di bawah ini.
Incaran Lama
Menurut laporan tersebut, sejak awal tahun kemarin Xavi sudah ingin memboyong Alonso ke Camp Nou.
Ia menyukai gaya bermain sang bek. Pemain asal Spanyol itu dinilai bisa memberikan dimensi baru di sisi kiri pertahanan mereka.
Itulah mengapa Xavi meminta manajemen Barcelona segera menuntaskan transfer Alonso.
Segera Dibungkus
Menurut laporan tersebut, manajemen Barcelona sudah menghubungi Chelsea. Mereka sudah menggelar proses diskusi untuk transfer Alonso.
Setelah proses yang agak panjang, Barcelona berhasil mencapai kata sepakat terkait mahar transfer Alonso. Namun laporan itu tidak merinci berapa nilai transfer tersebut.
Mereka hanya menyebut bahwa proses transfer ini kemungkinan selesai pekan depan sehingga Alonso bisa bergabung dengan skuat Las Azulgrana.
Dapat Suntikan Dana
Menurut laporan yang beredar di Spanyol, Barcelona saat ini sudah bisa leluasa untuk bergerak di bursa transfer.
Mereka mendapatkan suntikan dana segar setelah mereka menjual 10% hak siar mereka baru-baru ini.
Klasemen Akhir La Liga
(Sport)
Baca Juga:
- Maunya Barcelona! Raphinha Minta Agen Hentikan Pembicaraan dengan Chelsea
- Pukulan Ganda untuk MU, Ronaldo Minta Pindah dan Frenkie De Jong Tidak Jadi Dijual!
- Wilfried Gnonto Tentang Idola Bernama Lionel Messi, Impian ke Barcelona, dan Masa-masa di Inter Mila
- Harry Maguire ke Barcelona? Sulit Dibayangkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Joan Garcia: Timnas Spanyol Itu Bonus, Tampil Bagus di Barcelona Itu Harus
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 16:12
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 16:11
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 16:10
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




