Prandelli Juga Sebut Wasit Untungkan Barca
Editor Bolanet | 23 Oktober 2016 15:24
Prandelli yang belum lama ditunjuk menjadi pelatih Valencia sebenarnya merasa bangga dengan usaha keras yang sudah ditunjukkan pasukannya dalam pertandingan itu. Ia merasa Valencia punya peluang untuk memenangkan pertandingan.
Saya bangga. Kami sudah nyaris memenangkan pertandingan. Saya tak mau berkomentar soal wasit, tapi gambar yang ada sudah jelas bahwa wasit banyak melakukan kesalahan yang merugikan kami. Sayang sekali, tapi saya puas dengan pendekatan kami dalam pertandingan ini, terang Prandelli kepada Marca.
Prandelli sedikit kecewa karena menganggap pasukannya kehilangan konsentrasi pada menit akhir. Tapi ia tetap senang karena Valencia bermain berani dalam laga tadi.
Kami membayar mahal karena kurang konsentrasi pada beberapa menit terakhir. Waktu yang tersisa memang sedikit saat itu. Tapi secara umum saya puas karena para pemain tampil berani. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 05:58 -
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 05:54 -
3 Hal yang Mungkin Terlewat dari Kemenangan Barcelona atas Girona
Liga Spanyol 19 Oktober 2025, 22:07 -
Menyelami Lebih Dalam Kemenangan Dramatis Barcelona
Liga Spanyol 19 Oktober 2025, 22:03 -
Hansi Flick Sudah 8 Kali Ganti Pemain di Babak Pertama, Barcelona Kehilangan Arah?
Liga Spanyol 19 Oktober 2025, 16:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi Sporting Lisbon vs Marseille 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 19:57 -
Prediksi AS Monaco vs Tottenham 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 19:16 -
Prediksi Galatasaray vs Bodo/Glimt 22 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 18:40 -
Prediksi Athletic Bilbao vs Qarabag 22 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 18:09 -
Union SG vs Inter Milan: Improvisasi di Lini Depan sang Wakil Italia
Liga Champions 21 Oktober 2025, 17:44 -
Prediksi BRI Super League: PSIM Yogyakarta vs Dewa United 22 Oktober 2025
Bola Indonesia 21 Oktober 2025, 17:38 -
Union SG vs Inter: Rotasi Ganda di Lini Tengah Nerazzurri
Liga Champions 21 Oktober 2025, 17:33
LATEST EDITORIAL
-
Dari Postecoglou hingga De Boer, Inilah Masa Kepelatihan Tersingkat di Premier League
Editorial 21 Oktober 2025, 00:58 -
5 Pemain yang Pernah Membela Liverpool dan Manchester United
Editorial 17 Oktober 2025, 21:02 -
4 Bek Tengah Incaran Real Madrid untuk Musim Depan
Editorial 17 Oktober 2025, 20:32