Saingi Barca, Real Madrid Ikut Kejar Dembele
Haris Suhud | 11 Agustus 2017 09:05
Bola.net - - Real Madrid dikabarkan ikut mengejar Ousmane Dembele dari Borussia Dortmund. Mereka akan bersaing dengan rivalnya di Spanyol, Barcelona, untuk mendapatkan pemain 20 tahun tersebut.
Barcelona sudah lama dikaitkan dengan Dembele. Sebab mereka tengah mencari pemain baru setelah kehilangan Neymar ke PSG. Pemain asal Brasil tersebut pindah ke Barca setelah diaktifkan klausul pelepasannya senilai 222 juta euro.
Berkat hasil penjualan tersebut, Barca punya beberapa pilihan untuk menggantikan Neymar. Selain pemain Liverpool, Philippe Coutinho, Barca juga menjadikan Dembele sebagai prioritas.
Klub Catalan tersebut dikabarkan sudah pernah mengajukan penawaran resmi pada Dortmund untuk mendapatkan Dembele. Lalu, pemain asal Prancis itu pun dipercaya tertarik gabung dengan Barca.
Kemarin, di tengah rumor kepergiannya ke Barca, ia tak terlihat latihan dengan pemain Dortmund lainnya. Absennya pemain ini sontak membuat pelatih jengah dengan pada pemain bersangkutan.
Menurut RAC-1, Real Madrid bisa memanfaatkan situasi Dembele. Tawaran Barca yang membuat Dembele ogah latihan disebut membuat Dortmund marah. Dengan demikian, Real Madrid bisa mendekati klub untuk memuluskan transfer Dembele ke pihaknya.
Kabarnya, Dortmund disebut meminta tebusan 150 juta euro untuk Dembele. Namun demikian, klub asal Jerman tersebut diyakini akan melepas pemainnya jika mendapat dana segar setidaknya 120 juta euro.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST UPDATE
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26







