Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala AFF U-16
Editor Bolanet | 27 Desember 2013 16:40
Sebelumnya, Indonesia sudah bertindak sebagai tuan rumah sebanyak tiga kali (2002, 2008, dan 2010).
Sekretaris Jenderal (Sekjen) Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI), Joko Driyono, mengungkapkan jika pertandingan dilakukan di Solo, Jawa Tengah.
Pelaksanaannya, yaitu di Solo, sekitar September 2014. Kami berharap, turnamen berlangsung semarak, aman dan nyaman, tutur Joko Driyono.
Myanmar, Thailand, dan Vietnam, menjadi peraih gelar juara terbanyak di ajang Piala AFF U-16, dengan dua kali juara.
Dari sembilan kali penyelenggaraan turnamen tersebut sejak 2002, Indonesia belum pernah merasakan manisnya gelar juara.
Pada Piala AFF U-16 di Myanmar, 20 Agustus-2 September lalu, Indonesia hanya menjadi runner-up. Pasalnya, di babak final takluk dari Malaysia dengan skor akhir 3-4.[initial]
Semua Tentang Kompetisi Indonesia Ada Disini!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST UPDATE
-
4 Sosok di Balik Kebangkitan Manchester United Musim Ini
Liga Inggris 25 Oktober 2025, 04:00
-
Live Streaming AC Milan vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 25 Oktober 2025, 00:45
-
Tak Ada Pilihan Lain, Juventus Harus Kalahkan Lazio Pekan Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:59
-
Federico Dimarco Jadi Mesin Peluang Inter Milan di Musim Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:20
-
Juventus, Bawalah Semangat Lawan Real Madrid ke Serie A
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:18
-
Siapa yang Layak Jadi Starter Liverpool: Hugo Ekitike atau Alexander Isak?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 23:12
-
Xabi Alonso Kepincut Kenan Yildiz, Juventus Pasang Harga 100 Juta Euro
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 22:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56












