Indra Sjafri: HBT Sesuai Tahapan Latihan Garuda Jaya
Editor Bolanet | 26 Juli 2014 19:08
Pelatih Timnas U-19 Indra Sjafri menilai jika HBT tidak kalah prestisius dari turnamen COTIF di Valencia, Spanyol. Dia pun tetap menargetkan hasil maksimal di ajang tersebut sebagai persiapan berlaga di Piala Asia U-19, Myanmar, Oktober 2014.
Diterangkan Indra, HBT sesuai dengan tahapan latihan yang disusunnya, yakni mulai dari persiapan umum (general preparation), persiapan khusus (specific preparation) hingga prakompetisi (pre-competition).
Skuat Garuda Jaya kini dalam tahap ketiga, yang membutuhkan lawan dan atmosfer pertandingan kompetitif.
Jika ada yang berasumsi COTIF lebih baik dari HBT, itu orang yang tidak mengerti teknis dan periodisasi program tim pelatih. Jadi, melalui kesempatan ini, saya jelaskan supaya tidak salah-salah lagi memahami dan menulisnya, kata Indra.
Apalagi, waktu itu saya setuju saja karena konteks kami adalah tahapan itu terpenuhi. Bukan soal COTIF atau apa dan di mana. Itu urusan BTN dan Federasi (PSSI), pungkasnya. (esa/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bedah Statistik Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025: 3 Gol dari 36 Shots
Tim Nasional 12 Desember 2025, 22:08
LATEST UPDATE
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






