Laos Tak Diuntungkan Absennya Egy Maulana
Asad Arifin | 1 Juli 2018 16:46
Bola.net - - Timnas Indonesia U-19 belum bisa menurunkan Egy Maulana Vikri pada laga pertama Piala AFF U-19 melawan Laos di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Minggu (1/7). Egy harus menjalani pramusim bersama klub barunya, Lechia Gdanks.
Egy merupakan salah satu penyerang andalan di lini depan tim Garuda Nusantara. Namun, Egy tidak bisa bermain sejak awal turnamen karena masih bersama klubnya di Polandia.
Namun, bagi pelatih timnas U-19 Laos, Chusack Sriphum, absennya Egy di kubu Indonesia dinilai tidak terlalu menguntungkan buat timnya. Dirinya sudah mengantisipasi segala perubahan yang bisa terjadi.
Tentu sepak bola bisa berubah, tapi kita punya game plan di pertandingan ini, ungkap Chusack kepada Bola.net.
Apalagi, Chusack meyakini bahwa sepakbola adalah permainan yang mengandalkan kolektifitas. Sehingga, tidak adanya satu atau dua pemain kunci belum tentu bisa menggerus kekuatan tim lawan.
Bagi kami, sepak bola adalah permainan tim bukan permainan individu. Maka kita harus tetap disiplin dan kita terus belajar untuk menampilkan yang terbaik, pungkasya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kapten Timnas Indonesia U-20: Maladewa Punya Beberapa Pemain yang Cukup Berbahaya
Tim Nasional 25 September 2024, 12:46
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26








