Wonderkid Borneo FC Berbagi Pengalaman Ikut Pemusatan Latihan di Spanyol
Serafin Unus Pasi | 26 Januari 2021 18:19
Bola.net - Wonderkid Borneo FC, Arya Gerryan Putra Senyiur Lawolo berbagi pengalamannya selama menjalani pemusatan latihan di Spanyol. Gerry masuk dalam daftar 30 pemain timnas Indonesia U-19 yang diboyong ke negeri Matador.
Gerry mengaku senang mendapat kesempatan tersebut. Meskipun pemusatan latihan harus berakhir lebih cepat karena tingginya angka penyebaran Covid-19 di Spanyol.
"Sangat senang sekali bisa berada di sana," kata Gerry seperti dilansir laman resmi Borneo FC, Selasa (26/1/2021).
Menurut Gerry, ada banyak perbedaan antara Spanyol dengan Indonesia. Mulai dari kultur hingga cuaca yang menuntut dia dan rekannya harus menyesuaikan diri lebih ekstra.
"Perlu adaptasi cuaca karena di sana juga sangat dingin. Tapi teman-teman yang lain juga bisa beradaptasi dengan baik," lanjut Gerry.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Sempat Homesick
Selama di Spanyol, Gerry mengaku sempat merasakan homesick. Dia selalu ingat keluarganya di rumah.
"Tapi, ini sudah menjadi impian saya untuk bisa bersama Timnas U-19 di Spanyol," tegasnya.
Gerry pun bertekad untuk menjaga dengan baik apa yang sudah dia dapat di Spanyol. Dengan harapan bisa bermanfaat di kemudian hari.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
Baca Juga:
- Cerita Evan Dimas: Gagal Tembus Timnas Indonesia U-15, Menjadi Bintang Sejak U-19
- Timnas Indonesia U-19: Suka Duka Penyerang Muda PSS Sleman, Saddam Gaffar
- Timnas Indonesia U-19: Khairul Imam Zakiri Bakal Naik Kelas di Liga Spanyol
- Disiplin Ketat Shin Tae-yong di Timnas Indonesia U-19, Telat Latihan Denda 1 Juta
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Drawing Piala AFF 2026: Netizen Agak Kecewa Dengan Hasil Undian Timnas Indonesia
Tim Nasional 15 Januari 2026, 17:53
-
Format dan Jadwal Piala AFF 2026: Kapan Timnas Indonesia Bertanding?
Tim Nasional 15 Januari 2026, 17:24
-
Hasil Drawing Fase Grup Piala AFF 2026: Timnas Indonesia Bertemu Vietnam
Tim Nasional 15 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






