Kontra MU, Fenerbahce Belum Tentu Mainkan Van Persie
Serafin Unus Pasi | 3 November 2016 12:51
Bola.net - - Pelatih Fenerbahce, Dick Advocaat baru-baru ini membeberkan kondisi timnya jelang laga panas kontra Manchester United dini hari nanti. Salah satu poin yang disebutkan Advocaat adalah Robin van Persie belum tentu bisa dimainkan pada laga ini.
Untuk kedua kalinya Robin van Persie akan berhadapan dengan mantan klubnya, Manchester United. Setelah menyambangi Old Trafford dua minggu lalu, kali ini The Flying Dutchman akan menyambut mantan timnya itu di Turki, tepatnya di Sukru Saracoglu Stadium.
Namun Dick Advocaat sendiri belum bisa memastikan apakah Persie bisa berhadapan kembali dengan mantan klubnya mengingat ia masih mengalami cedera. Kami harus melihat kondisinya terlebih dahulu tutur Advocaat kepada The Daily Mail.
Dia [Van Persie] mengalami sedikit masalah dengan kakinya jadi kami belum bisa memastikan apakah ia bisa bertanding tandas mantan pelatih Sunderland tersebut.
Fenerbahce sendiri saat ini berada di peringkat ketiga klasemen Grup A Europa League. Mereka tertinggal dua poin di belakang Manchester United dan Feyenoord yang mengoleksi 7 poin.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Paul Scholes vs Lisandro Martinez Memanas, Sindiran Berlanjut Usai Derby Manchester
Liga Inggris 19 Januari 2026, 10:18
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 17-20 Januari 2026
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:50
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





