Statistik Laga Arsenal vs Frankfurt: The Gunners Selalu Menyia-nyiakan Keunggulan
Yaumil Azis | 29 November 2019 09:26
Bola.net - Torehan buruk Arsenal kembali berlanjut. Mereka menelan kekalahan saat bertemu Eintracht Frankfurt dalam laga fase grup Liga Europa yang digelar di Emirates Stadium, Jumat (29/11/2019) dini hari tadi.
Hasil ini membuat mereka belum bisa dipastikan lolos ke babak 32 besar. Meski sedang menempati puncak klasemen Grup F, Arsenal masih berpeluang merosot ke peringkat tiga andai kalah atas Standard Liege di pekan terakhir.
Saat bertemu Frankfurt, Arsenal sejatinya sempat unggul lebih dulu setelah Pierre-Emerick Aubameyang mencetak gol jelang babak pertama usai. Namun dua gol Daichi Kamada membuat the Gunners batal merayakan kemenangan.
Pertandingan kali ini juga menghasilkan beberapa catatan penting yang patut Bolaneters ketahui. Informasi lengkap yang disadur dari BBC Sport bisa disimak dengan melakukan scroll ke bawah.
Statistik
1. Arsenal gagal memenangkan tujuh pertandingan terakhir di semua kompetisi (imbang lima, kalah dua) - mereka tak pernah mencatatkan torehan seburuk itu dalam 1.235 laga bersama Wenger. Penantian kemenangan terlama terjadi pada bulan Februari 1992 di bawah asuhan George Graham (delapan laga).
2. Arsenal selalu unggul lebih dulu dalam lima dari tujuh laga terakhir di mana mereka gagal meraih kemenangan, dengan catatan empat kali imbang dan kalah sekali dari lima laga itu.
3. Arsenal belum pernah kalah dalam 46 laga dalam semua kompetisi saat unggul lebih dulu di babak pertama sebelum dini hari tadi (menang 40, imbang enam) sejak kalah 1-2 atas Watford di bulan Oktober 2017.
4. Saka menghasilkan lima assist dari sembilan penampilan sebagai starter untuk Arsenal di semua kompetisi, tiga di antaranya berasal dari Eintracht Frankfurt.
(BBC Sport)
Baca Juga:
- Statistik Laga Liverpool vs Napoli: The Reds tak Pernah Kalah Saat Lovren Cetak Gol
- Statistik Laga Barcelona vs Dortmund: Raksasa Catalan Dekati Rekor Real Madrid
- Statistik Laga Valencia vs Chelsea: Captain America Semakin Bersinar Terang
- Statistik Man City vs Shakhtar: The Citizens Tak Pernah Bertekuk Lutut di Fase Grup
- Statistik Juventus vs Atletico Madrid: Bianconeri 'Muncak' Lagi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


