
Bola.net - Maroko mengawali kiprah di Piala Afrika 2023 dengan meyakinkan usai mengalahkan Tanzania dengan skor 3-0 dalam laga Grup F yang dihelat di Laurent Pokou Stadium, San-Pedro, Kamis (18/1/2024) dini hari WIB.
Maroko langsung mendominasi jalannya pertandingan sejak awal babak pertama. Namun, mereka harus menunggu hingga menit ke-30 untuk membuka keunggulan.
Kapten tim Romain Saiss membawa timnya memimpin 1-0 lewat sontekan bola rebound setelah sebelumnya tendangan bebas Hakim Ziyech dimentahkan penjaga gawang Aishi Manula. Skor 1-0 bertahan hingga turun minum.
Memasuki babak kedua, Maroko sempat kesulitan membongkar pertahanan Tanzania. Namun, kartu kuning kedua alias kartu merah yang didapat Novatus Miroshi di menit ke-70 mengubah segalanya.
Maroko memanfaatkan keunggulan jumlah pemain dengan sangat baik. Mereka menambah dua gol, masing-masing lewat aksi Azzedine Ounahi (77') dan Youssef En-Nesyri (80'). Skor 3-0 menjadi hasil akhir laga ini.
Susunan Pemain

Maroko: Bono; Achraf Hakimi, Nayef Aguerd, Romain Saiss, Mohamed Chibi; Sofyan Amrabat, Selim Amallah (Bilal El Khannouss 72'); Hakim Ziyech (Ayoub El Kaabi 81'), Azzedine Ounahi (Sofiane Boufal 81), Abde Ezzalzouli (Amine Adli 71'); Youssef En-Nesyri (Amine Harit 81').
Pelatih: Walid Regragui.
Tanzania: Aishi Manula; Novatus Miroshi, Bakari Nondo, Ibrahim Hamad; Haji Mnoga, Mudathir Yahya (Morice Abraham 46'), Himid Mao, Mohamed Husseini; Charles M'Mombwa, Mbwana Samatta (Feisal Salum 69'), Tarryn Allarakhia (Simon Msuva 38').
Pelatih: Adel Amrouche.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 20:17 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:06 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:58 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 19:57
BERITA LAINNYA
-
bola dunia lainnya 19 Januari 2026 18:25 -
bola dunia lainnya 19 Januari 2026 18:06 -
bola dunia lainnya 19 Januari 2026 09:45 -
bola dunia lainnya 19 Januari 2026 07:56 -
bola dunia lainnya 19 Januari 2026 05:34 -
bola dunia lainnya 18 Januari 2026 22:14
MOST VIEWED
- Dari Sadio Mane hingga Brahim Diaz, 5 Pemain yang Bisa Menentukan Juara Piala Afrika
- Antiklimaks Brahim Diaz di Final Piala Afrika: Penalti Panenka di Akhir Laga Gagal jadi Gol, Maroko pun Menangis
- Sadio Mane Puji Mohamed Salah Usai Senegal Singkirkan Mesir dari AFCON
- Prediksi Final Piala Afrika: Senegal vs Maroko 19 Januari 2026
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478009/original/020523300_1768887815-pati6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477533/original/029468100_1768839719-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478016/original/062089100_1768888137-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5474068/original/070100900_1768465910-PHOTO-2026-01-15-14-38-29.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478701/original/090462600_1768913028-Pemerintah_cabut_izin_28_perusahaan_perusak_alam_Sumatera.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)
