
Jerman meski lebih diunggulkan tidak mampu memulai laga dengan baik. Justru Korea Selatan mampu unggul lebih dahulu pada menit ke-25. Sebuah serangan yang dibangun Seung-Hyoen Jung mampu dituntaskan oleh Hee-Chan Hwang menjadi gol.
Tertinggal satu gol membuat Jerman tak tinggal diam. Intensitas serangan mereka naikkan dan hasilnya terlihat pada menit ke-33. Serge Gnabry mampu menyamakan kedudukan dari umpan Julian Brandt.
Babak kedua berjalan sepuluh menit, giliran Jerman yang memimpin. Gol dari aksi cantik Davie Selke yang mencocor umpan Max Meyer. Gol ini membuat Jerman mulai menurunkan tempo permainan. Namun, kondisi ini justru mampu dimaksimalkan oleh Korea Selatan.
Heung-Ming Son mencetak gol pada menit ke-57 dan Hyun-Jun Suk pada menit ke-86. Semangat Korea Selatan yang mengandalkan kecepatan para pemain sayapnya cukup dominan pada babak kedua ini. Hanya saja, fokus mereka pecah pada akhir babak kedua.
Pada menit ke-92, Gnabry mampu mencetak gol keduanya pada pertandingan ini. Skor akhir 3-3.
Dengan ini Korea berhak berada di posisi puncak klasemen grup C dengan empat poin. Sementara Jerman masih di peringkat ke-3 dengan dua poin saja. Posisi kedua di tempati oleh Meksiko dengan empat poin. Dan juru kunci ada Fiji yang belum mendapat poin.
Susunan Pemain:
Jerman (4-2-3-1): Horn; Klostermann, Mattias Ginter, Sule, Toljan; Lars Bender, Sven Bender; Max Meyer, Julian Brandt, Davie Selve.
Korea Selatan (4-2-3-1): Dong-Jun Kim; Hyun-Soo, Seung-Hyeon, Gyu-Baek, Chang-Jin; Seul-Chan, Chang-Hoon; Sang-Min, Yong-Woo, Heung-Min; Hee-Chan. [initial]
Baca Ini Juga:
- Bintang Muda Arsenal Senang Bisa Cetak Gol di Olimpiade
- Video: Gabriel Jesus Gagal Cetak Gol Mudah
- Highlights Olimpiade: Portugal 2-0 Argentina
- Bintang Muda Arsenal Senang Bisa Cetak Gol di Olimpiade
- Highlights Olimpiade: Brasil 0-0 Afrika Selatan
- Highlights Olimpiade: Meksiko 2-2 Jerman
- Kontingen Olimpiade Indonesia Bertolak ke Brasil
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 18 Januari 2026 04:52Hasil Cagliari vs Juventus: Dominan Tanpa Gol, Juve Tumbang 0-1
-
Asia 18 Januari 2026 04:14Hasil Al Nassr vs Al Shabab: Menang 3-2 Tanpa Gol Cristiano Ronaldo
-
Liga Inggris 18 Januari 2026 02:33Hasil Nottm Forest vs Arsenal: Tanpa Gol, tapi The Gunners Aman di Puncak
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 02:31
BERITA LAINNYA
-
bola dunia lainnya 19 Januari 2026 18:25 -
bola dunia lainnya 19 Januari 2026 18:06 -
bola dunia lainnya 19 Januari 2026 09:45 -
bola dunia lainnya 19 Januari 2026 07:56 -
bola dunia lainnya 19 Januari 2026 05:34 -
bola dunia lainnya 18 Januari 2026 22:14
MOST VIEWED
- Dari Sadio Mane hingga Brahim Diaz, 5 Pemain yang Bisa Menentukan Juara Piala Afrika
- Antiklimaks Brahim Diaz di Final Piala Afrika: Penalti Panenka di Akhir Laga Gagal jadi Gol, Maroko pun Menangis
- Sadio Mane Puji Mohamed Salah Usai Senegal Singkirkan Mesir dari AFCON
- Prediksi Final Piala Afrika: Senegal vs Maroko 19 Januari 2026
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477488/original/030082500_1768828543-Mapolres_Kudus.jpeg)
