
Bola.net - Seorang remaja bernama Kyle Giesdorf berhasil menjadi juara pada ajang Piala Dunia Fortnite di New York, Minggu (28/07).
Kyle dikenal juga sebagai Bugha. Usianya remaja asal Amerika Serikat ini masih 16 tahun.
Ia memenangi Piala Dunia Fortnite kategori solo alias tunggal. Dengan demikian ia berhak untuk mendapat hadiah sebesar tiga juta dolar Amerika alias 42 miliar rupiah.
Meski masih belia, Bugha adalah streamer profesional Fortnite dan pemain untuk organisasi esports Sentinels. Kejuaraan Piala Dunia Fortnite kali ini adalah gelar turnamen besar pertama bagi Bugha.
Bugha berhasil melewati 99 lawannya dengan selisih yang lebar, menghasilkan total 59 poin. Runner up turnamen ini, Mazmur, mencetak 33 poin dengan perbandingan selama enam pertandingan terakhir.
Simak foto-fotonya saat ia merayakan kemenangannya di bawah ini.
(c) afp
(c) afp
(c) afp
(c) afp
"Kata-kata bahkan tidak bisa menjelaskan [bagaimana perasaan saya] sekarang," ucapnya seperti dikutip dari IGN. “Saya sangat senang," sambungnya.
"Segala sesuatu yang telah saya lakukan, kerja keras, semuanya terbayar. Ini sungguh gila," seru Bugha.
Sumber: Bola.com
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 19:18BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 18:59BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 18:54BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
LATEST UPDATE
-
Otomotif 20 Januari 2026 13:11 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30 -
Otomotif 20 Januari 2026 12:16 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:06
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 15 Januari 2026 11:19 -
bolatainment 14 Januari 2026 11:31 -
bolatainment 8 Januari 2026 19:55 -
bolatainment 8 Januari 2026 02:55 -
bolatainment 1 Januari 2026 19:03 -
bolatainment 31 Desember 2025 23:30
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477537/original/011360900_1768839722-7.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5375892/original/089800500_1759985632-Pramono_Anung_soal_DBH_Dipangkas.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477913/original/099674400_1768885225-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_10.08.53__1_.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4061092/original/058359700_1655899340-000_VX36W.jpg)
