
Bola.net - Bayern Munchen kabarnya ingin mendatangkan Leroy Sane dari Manchester City. Kingsley Coman mengaku tidak khawatir dengan kedatangan pemain asal Jerman itu.
Bayern ingin merekrut Sane dari City pada musim panas lalu. Namun, cedera parah yang dialami Sane membuat transfer tersebut tidak terwujud.
Namun, Baeyrn sepertinya masih belum menyerah untuk mendapatkan tanda tangan Sane. Mereka dikabarkan akan kembali mengejar pemain internasional Jerman itu pada musim panas ini.
Jika Sane bergabung dengan Bayern, kompetisi di sektor sayap akan sangat ketat. Salah satu pemain yang bakal terkena dampaknya adalah Coman.
Tak Masalah
Coman tentu saja ikut merasa senang dengan kedatangan Sane di Allianz Arena. Namun, ia percaya pemain asal Jerman itu tidak memengaruhi nasibnya di klub.
"Ketika saya datang ke FC Bayern, kami memiliki Franck Ribery, Arjen Robben, Douglas Costa dan saya," kata Coman kepada Bild.
"Dan saya masih pemain muda, dengan legenda Ribery dan Robben sebelum saya! Anda bisa melihat dari sini bahwa ini bukan masalah bagi saya.
"Jika Sane datang, itu tidak akan menjadi masalah! Kecuali klub mengatakan kepada saya bahwa mereka tidak lagi membutuhkan saya.
"Tapi saya pikir klub tahu apa yang mereka miliki dalam diri saya. Situasi Leroy Sane tidak ada hubungannya dengan masa depan saya sendiri."
Sumber: Inside Futbol
Klasemen Bundesliga
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28 -
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Spanyol 19 Januari 2026 00:27Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
-
Bundesliga 17 Januari 2026 19:43Prediksi Hamburger vs Monchengladbach: Kevin Diks dkk Sedang Goyah
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 02:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00
BERITA LAINNYA
-
bundesliga 17 Januari 2026 19:43 -
bundesliga 17 Januari 2026 00:30 -
bundesliga 15 Januari 2026 05:23 -
bundesliga 15 Januari 2026 04:50 -
bundesliga 14 Januari 2026 05:30 -
bundesliga 14 Januari 2026 02:30
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)
