
Bola.net - Kiper Miguel Angel Moya menyatakan bahwa dia dan rekan-rekannya di Atletico Madrid sudah tak sabar untuk segera menghadapi Bayer Leverkusen. Moya juga mengakui bahwa ini bakal jadi laga yang cukup berat.
Atletico akan menghadapi Leverkusen di babak 16 besar Liga Champions 2014/15. Leg pertama digelar di BayArena dengan Leverkusen sebagai tuan rumah, Kamis (26/2).
"Liga Champions selalu spesial. Ini adalah laga yang sudah kami nantikan sejak berminggu-minggu lalu," papar Moya kepada AS.
"Ini akan jadi laga yang sulit. Leverkusen memang sedikit tersendat di Bundesliga, tapi mereka tetap tim yang kuat. Kami menaruh respek terhadap mereka dan akan mencoba sekuat tenaga untuk bisa membawa pulang hasil positif dari Jerman," tegasnya.
Moya punya rekor cemerlang di Liga Champions. Moya belum pernah kebobolan di kompetisi elit ini. Dia sudah bermain 473 menit dan mementahkan 14 shots yang dihadapinya (dengan Valencia 2010/11 dan Atletico 2014/15). [initial]
(as/gia)
Atletico akan menghadapi Leverkusen di babak 16 besar Liga Champions 2014/15. Leg pertama digelar di BayArena dengan Leverkusen sebagai tuan rumah, Kamis (26/2).
"Liga Champions selalu spesial. Ini adalah laga yang sudah kami nantikan sejak berminggu-minggu lalu," papar Moya kepada AS.
"Ini akan jadi laga yang sulit. Leverkusen memang sedikit tersendat di Bundesliga, tapi mereka tetap tim yang kuat. Kami menaruh respek terhadap mereka dan akan mencoba sekuat tenaga untuk bisa membawa pulang hasil positif dari Jerman," tegasnya.
Moya punya rekor cemerlang di Liga Champions. Moya belum pernah kebobolan di kompetisi elit ini. Dia sudah bermain 473 menit dan mementahkan 14 shots yang dihadapinya (dengan Valencia 2010/11 dan Atletico 2014/15). [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...













:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

