
Bola.net - - Real Madrid telah memastikan diri lolos dari babak 16 besar Liga Champions 2017/18. Ini adalah kelolosan Madrid yang ke-8 secara beruntun ke perempat final.
Madrid menang 2-1 di kandang PSG, Rabu (07/3). Menang 3-1 di Santiago Bernabeu pada leg pertama, pasukan Zinedine Zidane pun melenggang dengan agregat 5-2.
Selama delapan musim terahir, Madrid selalu berhasil lolos dari babak 16 besar Liga Champions. Hanya Barcelona yang mencatatkan streak lebih panjang dari mereka (10 musim beruntun di perempat final).
8 - El Real Madrid ha alcanzado los cuartos de final de la #UCL por octava temporada seguida, la mejor racha de un equipo en toda la historia de la competición tras el Barcelona (10). Gigantes. pic.twitter.com/P6rY1DbnTW
— OptaJose (@OptaJose) March 6, 2018
(c) Transfermarkt
(c) Transfermarkt
Madrid selalu kandas di babak 16 besar antara musim 2004/05 dan 2009/10. Setelah itu, Madrid selalu bisa mencapai babak yang lebih tinggi, bahkan tiga kali juara.
Sementara itu, Barcelona selalu lolos minimal ke perempat final Liga Champions sejak musim 2007/08. Jika musim ini bisa melewati hadangan Chelsea, maka Barcelona akan memperpanjang streak ini jadi 11.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...












:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)

