
Bola.net - - Di era Liga Champions, tak banyak pemain yang bisa mencetak dua gol dalam sebuah pertandingan final. Yang terkini adalah Cristiano Ronaldo, ketika membawa Real Madrid mengalahkan Juventus 4-1 di final Cardiff 2017.
Sebelum Ronaldo, pemain terakhir yang mencetak dua gol di final adalah Diego Milito. Eks bomber Argentina itu melakukannya bersama Inter Milan. Dia memborong dua gol dalam kemenangan 2-0 atas Bayern Munchen di final Madrid 2010.
Sebelum itu, ada pula Filippo Inzaghi, Hernan Crespo dan Daniele Massaro. Ketiganya tampil dengan seragam AC Milan. Dari semuanya, hanya dua gol Crespo yang berakhir dengan kekalahan.
Two goals in a #UCLfinal ????
Cristiano Ronaldo
Diego Milito
Filippo Inzaghi
Hernán Crespo
Daniele Massaro pic.twitter.com/YmAhp4i1uW
— Champions League (@ChampionsLeague) June 7, 2017
Dua gol di final Liga Champions:
1994 Daniele Massaro (AC Milan)
2005 Hernan Crespo (AC Milan)
2007 Filippo Inzaghi (AC Milan)
2010 Diego Milito (Inter Milan)
2017 Cristiano Ronaldo (Real Madrid).
Final 1994: AC Milan 4-0 Barcelona
Final 2005: AC Milan 3-3 Liverpool (penalti 2-3)
Final 2007: AC Milan 2-1 Liverpool
Final 2010: Inter Milan 2-0 Bayern Munchen
Final 2017: Juventus 1-4 Real Madrid
Ada satu yang tertinggal, yakni final 1997. Borussia Dortmund mengalahkan Juventus 3-1. Karl-Heinz Riedle mencetak dua gol untuk Dortmund dalam laga tersebut.
Ada satu fakta unik di balik statistik ini. Enam final di atas semuanya melibatkan klub-klub asal Italia.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 15:07Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
-
Bolatainment 20 Januari 2026 15:07 -
Liga Champions 20 Januari 2026 14:49Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 15:07 -
Bolatainment 20 Januari 2026 15:07 -
Liga Champions 20 Januari 2026 15:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 15:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 14:49 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 14:49
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...













:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478255/original/097859800_1768896634-Rekaman_CCTV_geng_motor_di_Makassar_serang_warga.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4969894/original/027214300_1729001411-20241015-Calon_Wamen-ANG_27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478246/original/071746400_1768896353-Kecelakaan_di_jalur_lintas_Sumatera.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477487/original/061062800_1768828020-Pramono_Anggaran.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401360/original/036528900_1762165227-Gunung_Kerinci.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478144/original/057142400_1768893018-Menteri_Hukum_Supratman_Andi_Agtas.png)

