
Bola.net - Mario Gotze akan segera memulai debutnya untuk sang juara Eropa, Bayern Munich hari Minggu (10/8) dalam laga persahabatan melawan juara Hungaria, FC Gyor.
Kepastian tersebut dikonfirmasi sang juara Jerman dan juga pelatih Pep Guardiola. "Kami berjanji ia akan diturunkan beberapa menit," ucap Guardiola seusai latihan pertama Goetze dengan tim pekan lalu sebagai bagian upaya rehabilitasinya.
Gelandang Jerman berusia 21 tahun itu baru bergabung Bayern dari kubu rival, Borussia Dortmund namun ia mengalami cedera otot paha sejak April dan terpaksa absen dalam laga pembuka Bundesliga saat Bayern menjamu Borussia Moenchengladbach.
Gotze mengalami cedera di semifinal Liga Champions antara Dortmund dengan Real Madrid, serta menjadi cadangan dalam putaran final di Stadion Wembley, di mana Bayern menjadi juara. (afp/row)
Kepastian tersebut dikonfirmasi sang juara Jerman dan juga pelatih Pep Guardiola. "Kami berjanji ia akan diturunkan beberapa menit," ucap Guardiola seusai latihan pertama Goetze dengan tim pekan lalu sebagai bagian upaya rehabilitasinya.
Gelandang Jerman berusia 21 tahun itu baru bergabung Bayern dari kubu rival, Borussia Dortmund namun ia mengalami cedera otot paha sejak April dan terpaksa absen dalam laga pembuka Bundesliga saat Bayern menjamu Borussia Moenchengladbach.
Gotze mengalami cedera di semifinal Liga Champions antara Dortmund dengan Real Madrid, serta menjadi cadangan dalam putaran final di Stadion Wembley, di mana Bayern menjadi juara. (afp/row)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 12 Januari 2026 13:43Kesempurnaan Hansi Flick di Partai Puncak: 8 Final, 8 Menang, 8 Juara
-
Bundesliga 12 Januari 2026 02:29Hasil Bayern vs Wolfsburg: Luis Diaz dan Olise Bersinar, Die Roten Pesta 8 Gol!
-
Bundesliga 10 Januari 2026 23:56
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 12 Januari 2026 16:18 -
Liga Inggris 12 Januari 2026 16:16 -
Otomotif 12 Januari 2026 16:10 -
Liga Spanyol 12 Januari 2026 16:08 -
Liga Italia 12 Januari 2026 16:05 -
Liga Inggris 12 Januari 2026 16:00
HIGHLIGHT
- Daftar 5 Wasit Terbaik Dunia 2025: Michael Oliver ...
- 3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
- 7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho...
- 6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano R...
- 10 Pemain dengan Gaji Termahal di Piala Afrika 202...
- 4 Opsi Transfer Darurat Manchester United Usai Bru...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4938922/original/005732500_1725702494-Screenshot_20240907_142113_WhatsApp.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5108025/original/095547100_1737705898-20250122_100644.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5467311/original/035350200_1767870813-Screenshot_2026-01-08_174617.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5470508/original/073891900_1768208322-Tangkapan_layar_video_viral_warga_geruduk_penginapan_di_Bandar_Lampung.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/1527617/original/018105300_1488777498-Banjir16.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5470141/original/045605300_1768198248-AP26011637771836.jpg)
