
Bola.net - Bola.net - Sepakbola merupakan olahraga yang mengandalkan kemampuan olah bola dan kerja sama tim. Meskipun begitu, olah raga ini juga tidak bisa dipisahkan dari yang namanya takhayul.
Banyak pemain yang ternyata memiliki kepercayaan dan sugesti yang diyakini bisa menghadirkan keberuntungan. Berikut ini kami sampaikan beberapa pemain sepakbola dan takhayul yang dipercayainya.
1 dari 10 halaman
Iker Casillas

Casillas sering memakai kaos kaki dengan terbalik, yaitu memakai bagian luar di dalam dan sebaliknya. Ritual ini dilakukan atas anjuran dari seorang narapidana gipsy. Namun kebiasaan ini tidak lagi dilakukan Casillas setelah dicadangkan Jose Mourinho di Real Madrid.
Kiper yang bermain di Porto ini kerap menyentuh mistar gawang setelah rekan-rekannya mencetak gol. Selain itu Casillas juga sering memotong lengan kostumnya dan selalu mengganti kostumnya dari satu partai ke partai lainnya andaikata gagal mengukir clean sheet alias gawangnya kebobolan.
2 dari 10 halaman
John Terry

Nampaknya ritual yang dijalankan Terry ini telah terbukti manjur. Pasalnya ia telah meraih berbagai macam gelar selama memperkuat The Blues.
3 dari 10 halaman
Kolo Toure

Hal itu terjadi ketika Toure masih memperkuat Arsenal melawan AS Roma di Liga Champions 2009. Toure menolak masuk ke lapangan sebelum perawatan untuk William Gallas yang tengah cedera selesai.
Setelah Gallas masuk lapangan, Toure pun nyelonong masuk tanpa izin wasit Claus Bo Larsen. Alhasil, kakak kandung Yaya Toure itu harus mendapat kartu kuning.
4 dari 10 halaman
Tomas Rosicky

Usut punya usut ternyata Rosicky tak pernah mau menyanyikan lagu kebangsaan dengan suara lantang dan hanya menyanyikannya dalam hati. Karena saat di tim junior, timnya selalu kalah jika ia melakukannya.
5 dari 10 halaman
Cristiano Ronaldo

Namun ritual tersebut tak bisa dipraktekkan saat bermain untuk timnas Portugal. Sebagai kapten tim, Ronaldo harus berada di barisan depan. Selain itu Ronaldo selalu masuk ke lapangan dengan kaki kanan.
6 dari 10 halaman
Phil Jones

Jones akan selalu memakai kaos kaki sebelah kiri jika Manchester United bermain di Old Trafford. Jika Setan Merah berlaga di kandang lawan, Jones akan selalu memakai kaos kaki sebelah kanan lebih dulu.
Jones juga punya kebiasaan lain. Ia pergi ke tempat pertandingan terlebih duhulu dan menolak naik lift jika laga berlangsung di luar negeri.
7 dari 10 halaman
Ivan Rakitic

Rakitic membalut kaki kiri dengan plester terlebih dahulu kemudian memakai kaos kaki kiri dan sepatu kiri. Setelah itu Rakitic selalu menginjakkan kaki kanan terlebih duhulu saat masuk lapangan.
8 dari 10 halaman
Alvaro Negredo

Tak hanya itu, Negredo juga punya kebiasaan lain. Penyerang asal Spanyol itu selalu jadi orang terakhir yang berjalan di lorong ruang ganti.
9 dari 10 halaman
Mario Mandzukic

Ritual ini ternyata terinspirasi dari persiapan petinju sebelum menjalani pertarungan besar. Namun setelah pindah ke Juventus ia sudah tidak terlalu sering melakukannya.
10 dari 10 halaman
Juan Mata

Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 19 Januari 2026 21:54Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
-
Editorial 19 Januari 2026 12:245 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
-
Editorial 19 Januari 2026 12:064 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30 -
Otomotif 20 Januari 2026 12:16 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:06 -
Liga Champions 20 Januari 2026 11:57
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5375892/original/089800500_1759985632-Pramono_Anung_soal_DBH_Dipangkas.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477913/original/099674400_1768885225-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_10.08.53__1_.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4061092/original/058359700_1655899340-000_VX36W.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477761/original/063430600_1768881855-Bupati_Sudewo_Ditangkap_KPK.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
