
Bola.net - - Manajemen Bali United baru saja membuat sebuah keputusan yang mengejutkan terkait komposisi pemain. Mereka mengumumkan bahwa tidak tercapai kesepakatan untuk kontrak baru dengan penyerang tajam, Sylvano Comvalius.
Comvalius menjadi andalan lini depan Bali United sepanjang Liga 1 musim 2017. Pemain asal Belanda tersebut sukses mencetak 37 gol dalam satu musim dan menjadi top skor Liga 1. Selain itu, Comvalius juga sukses memecahkan rekor gol dalam satu musim milik Peri Sandria.
CEO Bali United, Yabes Tanuri, menyebut jika keputusan melepas Comvalius diambil setelah ada negosiasi dengan pihak pemain. Tapi, negosiasi yang dilakukan tidak mencapai kata sepakat.
"Keputusan untuk melepas Sylvano Comvalius tentunya sudah melewati tahap negosiasi dengan pemain yang bersangkutan. Namun hasilnya tidak ada kesepakatan antara kami dan Comvalius. Kami mengetahui bahwa di luar Indonesia ia mendapatkan nilai yang lebih. Maka dari itu kami mengharapkan yang terbaik untuk Comvalius. Kami juga bangga setelah bermain di Bali United, ia mendapatkan peluang berkarir di klub luar negeri," ujar Yabes dikutip dari situs resmi klub.

"Kami pastinya juga berharap silaturahmi kami dengan Comvalius tetap terjalin baik," sambungnya.
Sementara itu, ada beberapa kabar yang menyebut jika saat ini Comvalius sedang menjajaki kemungkinan bermain di Malaysia dan Thailand.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52 -
Liga Italia 20 Januari 2026 15:49 -
Otomotif 20 Januari 2026 15:47 -
Liga Champions 20 Januari 2026 15:46 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 15:45 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:41
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478255/original/097859800_1768896634-Rekaman_CCTV_geng_motor_di_Makassar_serang_warga.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4969894/original/027214300_1729001411-20241015-Calon_Wamen-ANG_27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478246/original/071746400_1768896353-Kecelakaan_di_jalur_lintas_Sumatera.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477487/original/061062800_1768828020-Pramono_Anggaran.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401360/original/036528900_1762165227-Gunung_Kerinci.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478144/original/057142400_1768893018-Menteri_Hukum_Supratman_Andi_Agtas.png)
