Bola.net - - Pelatih Persegres Gresik United, Hanafi mengapresiasi pemberian sanksi kepada wasit yang memimpin pertandingan Liga 1 dan Liga 2. Sanksi tersebut memang selayaknya diberikan kepada wasit yang nakal.
"Memang seharusnya begitu, jangan pemain yang dievaluasi, disuruh mengikuti regulasi ini dan itu, tapi wasitnya gak," ungkap Hanafi kepada Bola.net, Kamis (16/5).
Menurut Hanafi, selama ini Komisi Disiplin lebih sering menghukum pemain yang melakukan pelanggaran karena bertindak berlebihan terhadap wasit maupun pemain lain. Tapi, kinerja para pengadil lapangan jarang tersentuh evaluasi.
"Pemain dihukum seumur hidup karena mukul wasit, tapi wasitnya sendiri punya kesalahan, jadi seharusnya mereka juga di sanksi," imbuhnya.
Mantan arsitek Perseru Serui itu menambahkan, sanksi yang paling tepat kepada para pengadil lapangan yang bertindak tidak netral adalah hukuman larangan memimpin pertandingan. Selain itu, Hanafi juga mewacanakan hukuman denda pada para wasit yang nakal.
"Mereka harus dilarang memimpin beberapa kali pertandingan dan diharuskan membayar denda agar mereka bisa hati-hati dan mau belajar. Itu demi perbaikan sepak bola Indonesia," tegasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 24 September 2018 21:47 -
Bola Indonesia 20 April 2018 08:47Bukan Enam, Inilah Lima Klub yang Buat PSSI Terkena Sanksi FIFA
-
Bola Indonesia 11 April 2018 11:59 -
Bola Indonesia 28 Maret 2018 09:23 -
Bola Indonesia 29 Desember 2017 23:38
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 22:20 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480060/original/010927300_1769014700-sabrang.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480059/original/087062900_1769014044-IMG_5539.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480047/original/083448500_1769011227-141553.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)
